Lompat ke isi

Hidangan Trentino-Alto Adige: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q3699155
Cun Cun (bicara | kontrib)
 
(4 revisi perantara oleh 3 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Casolet della valle di sole.jpeg|thumb|right|Keju casolèt]]
[[Berkas:Casolet della valle di sole.jpeg|jmpl|ka|Keju casolèt]]
'''Masakan Trentino Alto Adige''' ('''cucina trentina''') adalah masakan yang berasal dari ''[[regione Italia|regione]]'' [[Trentino-Alto Adige]], [[Italia]] Utara. Kawasan Trentino Alto Adige terletak di daerah lembah yang dibatasi dengan puncak-puncak [[pegunungan Alpen]] yang dinamakan ''[[dolomites]]''. Tradisi kuliner daerah ini merupakan perpaduan antara Italia dan [[Jerman]]. Bahan-bahan utama yang dihasilkan adalah [[anggur]], [[keju]], [[madu]], [[buah-buahan]] dan [[sayuran]] yang berkualitas bagus karena diproduksi di lahan yang masih alami. Selain itu produk [[sosis]] dan [[roti]]-roti juga dibuat di sini.
'''Masakan Trentino Alto Adige''' ('''cucina trentina''') adalah masakan yang berasal dari ''[[regione Italia|regione]]'' [[Trentino-Alto Adige]], [[Italia]] Utara. Kawasan Trentino Alto Adige terletak di daerah lembah yang dibatasi dengan puncak-puncak [[pegunungan Alpen]] yang dinamakan ''[[dolomites]]''. Tradisi kuliner daerah ini merupakan perpaduan antara Italia dan [[Jerman]]. Bahan-bahan utama yang dihasilkan adalah [[anggur]], [[keju]], [[madu]], [[buah-buahan]] dan [[sayuran]] yang berkualitas bagus karena diproduksi di lahan yang masih alami. Selain itu produk [[sosis]] dan [[roti]]-roti juga dibuat di sini.


Baris 18: Baris 18:
* ''Grappa'', [[brendi]] yang terbuat dari ekstrak sisa-sisa pemrosesan anggur (pomace).
* ''Grappa'', [[brendi]] yang terbuat dari ekstrak sisa-sisa pemrosesan anggur (pomace).


== Pranala luar ==
== Pranala luar==
* [https://www.agrodolce.it/speciali/cucina-trentina/ Cucina trentina]

== Referensi ==
{{reflist}}


{{masakan Italia}}
{{masakan Italia}}


[[Kategori:Masakan Italia]]
[[Kategori:Hidangan Italia]]

Revisi terkini sejak 17 September 2020 09.03

Keju casolèt

Masakan Trentino Alto Adige (cucina trentina) adalah masakan yang berasal dari regione Trentino-Alto Adige, Italia Utara. Kawasan Trentino Alto Adige terletak di daerah lembah yang dibatasi dengan puncak-puncak pegunungan Alpen yang dinamakan dolomites. Tradisi kuliner daerah ini merupakan perpaduan antara Italia dan Jerman. Bahan-bahan utama yang dihasilkan adalah anggur, keju, madu, buah-buahan dan sayuran yang berkualitas bagus karena diproduksi di lahan yang masih alami. Selain itu produk sosis dan roti-roti juga dibuat di sini.

Masakan khas

[sunting | sunting sumber]
  • Anggur putih:Chardonnay, Pinot bianco, Pinot grigio, Gewurtztraminer, Miiller-Thurgau, dan Riesling.
  • Anggur merah: Teroldego, Rotaliano (status DOC), Marzemino trentino (DOC), dan Schiava.
  • Grappa, brendi yang terbuat dari ekstrak sisa-sisa pemrosesan anggur (pomace).

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]