Lompat ke isi

Cigeulis, Pandeglang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Pemekaran: Perbaikan kesalahan ketik, Perbaikan tata bahasa, Penambahan pranala, sudah menjadi pemekaran Wilayah kabupaten Cibaliung
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
k ←Suntingan 120.188.34.145 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh HsfBot
Tag: Pengembalian
Baris 3: Baris 3:
|peta =
|peta =
|provinsi = Banten
|provinsi = Banten
|dati2 = Cibaliung
|dati2 = Kabupaten
|nama dati2 = kabupaten
|nama dati2 = Pandeglang
|nama camat = Agus Rianto, S.Sos.
|nama camat = Agus Rianto, S.Sos.
|luas =
|luas =
Baris 13: Baris 13:
}}
}}


'''Kecamatan Cigeulis''' adalah salah satu [[kecamatan]] di [[Kabupaten Cibaliung]], [[Banten|Provinsi Banten]], [[Indonesia]]. Kecamatan Cigeulis diapit oleh dua kecamatan, yaitu: Kecamatan Mahendra dan Kecamatan Panimbang. Sebagian besar wilayah Kecamatan Cigeulis adalah hutan dan perkebunan.Salah Satu Wilayah Di kabupaten Cibaliung
'''Kecamatan Cigeulis''' adalah salah satu [[kecamatan]] di [[Kabupaten Pandeglang]], [[Banten|Provinsi Banten]], [[Indonesia]]. Kecamatan Cigeulis diapit oleh dua kecamatan, yaitu: Kecamatan Cibaliung dan Kecamatan Panimbang. Sebagian besar wilayah Kecamatan Cigeulis adalah hutan dan perkebunan.


== Pemekaran ==
== Pemekaran ==
Dengan diberlakukannya Peraturan Daerah Kabupaten Cibaliung Nomor 26 Tahun 2007 tentang Pembentukan Kecamatan Majasari dan Kecamatan Sobang di wilayah Kabupaten Cibaliung, maka satu desa dari Kecamatan Cigeulis menjadi bagian dari wilayah Kecamatan Sobang. Desa yang dimaksud adalah [[Cimanis, Sobang, Pandeglang|Desa Cimanis]].
Dengan diberlakukannya Peraturan Daerah Kabupaten Pandeglang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Pembentukan Kecamatan Majasari dan Kecamatan Sobang di wilayah Kabupaten Pandeglang, maka satu desa dari Kecamatan Cigeulis menjadi bagian dari wilayah Kecamatan Sobang. Desa yang dimaksud adalah [[Cimanis, Sobang, Pandeglang|Desa Cimanis]].


Sehingga desa-desa yang tersisa di Kecamatan Cigeulis adalah:
Sehingga desa-desa yang tersisa di Kecamatan Cigeulis adalah:

Revisi per 6 Agustus 2018 15.13

Cigeulis
Negara Indonesia
ProvinsiBanten
KabupatenPandeglang
Pemerintahan
 • CamatAgus Rianto, S.Sos.
Populasi
 • Total40,000 Jiwa jiwa
Kode Kemendagri36.01.05 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3601050 Edit nilai pada Wikidata
Desa/kelurahan9[1][2]
Peta
PetaKoordinat: 6°35′19.07297″S 105°41′38.49263″E / 6.5886313806°S 105.6940257306°E / -6.5886313806; 105.6940257306


Kecamatan Cigeulis adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten, Indonesia. Kecamatan Cigeulis diapit oleh dua kecamatan, yaitu: Kecamatan Cibaliung dan Kecamatan Panimbang. Sebagian besar wilayah Kecamatan Cigeulis adalah hutan dan perkebunan.

Pemekaran

Dengan diberlakukannya Peraturan Daerah Kabupaten Pandeglang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Pembentukan Kecamatan Majasari dan Kecamatan Sobang di wilayah Kabupaten Pandeglang, maka satu desa dari Kecamatan Cigeulis menjadi bagian dari wilayah Kecamatan Sobang. Desa yang dimaksud adalah Desa Cimanis.

Sehingga desa-desa yang tersisa di Kecamatan Cigeulis adalah:

  1. Banyuasih
  2. Cigeulis
  3. Ciseureuheun
  4. Karangbolong
  5. Karyabuana
  6. Katumbiri
  7. Sinarjaya
  8. Tarumanagara
  9. Waringin Jaya

Referensi

SEKOLAH NEGERI 1 SMA (SMA Negeri 17 Pandeglang) 4 SMP Tempat pariwisata

  1. Curug Sawer
  2. Pantai Bugeul
  3. Makom Uyut Sota
  • Batas Wilayah
  1. Sebelah Timur Kecamatan Sobang
  2. Sebelah Barat Kecamatan Panimbang
  3. Sebelah Selatan Kecamatab Cibaliun
  4. Sebelah Utara Kecamatan Panimbang