Ashkelon: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
A154 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 8: Baris 8:
|latd=31 |latm=40 |lats= |latNS=N
|latd=31 |latm=40 |lats= |latNS=N
|longd=34 |longm=34 |longs= |longEW=E
|longd=34 |longm=34 |longs= |longEW=E
|hebname={{lang-he-a|אַשְׁקְלוֹן|Ashkelon.ogg}}
|hebname=אַשְׁקְלוֹן
|meaning=
|meaning=
|founded=
|founded=عسقلان
|type=city
|type=city
|typefrom=
|typefrom=

Revisi per 6 November 2020 13.02

Ashkelon
  • אַשְׁקְלוֹן
Transkripsi bahasa Ibrani
 • Translit.Ašqəlon
 • Juga dieja sebagaiAshqelon (official)
Didirikanعسقلان
Pemerintahan
 • JenisKota
 • Kepala DaerahBenny Vaknin
Luas
 • Total47.788 dunams (47,788 km2 or 18,451 sq mi)
Populasi
 (2009)
 • Total111.700
 • Kepadatan2,3/km2 (6,1/sq mi)
Situs webwww.ashkelon.muni.il
Peta lokasi Ashkelon

Ashkelon atau Ashqelon (bahasa Ibrani אַשְׁקְלוֹן) ialah sebuah kota di Israel. Kota ini terletak di pesisir Laut Tengah selatan Ashdod dan di utara Jalur Gaza.

Ashkelon memiliki sekitar 105.000 penduduk.

Ashkelon modern didirikan sebagai komunitas pertanian setelah pendirian Israel pada bulan Mei 1948, dan merupakan permukiman kota yang didirikan pertama kali pada tahun 1950-an di atas kota al-Majdal.

Pendidikan

Kota ini memiliki 19 sekolah dasar, 9 SMP dan SMA. Salah satu sekolah di Ashkelon adalah "Omanuyot", secara harfiah berarti "seni", yang mengajar semua usia dari 6 hingga 18.

Fasilitas

Di pusat kota ada pusat penjualan, museum dan peninggalan arkeologi. Di pesisirnya ada sejumlah restoran, hotel dan marina yang besar.

Arkeologi

Lima kota utama ("Pentapolis") orang Filistin (butir merah) di tepi Laut Tengah: Asdod, Askelon, Gat, Gaza, dan Ekron.

Ada penemuan arkeologis dan konservasi di sini, yang membuat Ashkelon begitu unik, seperti taman nasional dengan sejumlah relik dari Ashkelon kuno. Ashkelon adalah salah satu kota tertua di dunia, disebutkan dalam Alkitab dan mempunyai arti sejarah yang penting. Kota ini dihancurkan oleh Mamluk pada tahun 1270. 31°40′0″N 34°34′0″E / 31.66667°N 34.56667°E / 31.66667; 34.56667

Lihat pula

Pranala luar