Lompat ke isi

Huddersfield Town A.F.C.: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Wiki nashpod (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
k Albertus Aditya memindahkan halaman Huddersfield Town F.C. ke Huddersfield Town A.F.C. menimpa pengalihan lama
(Tidak ada perbedaan)

Revisi per 4 Juni 2019 03.52

Huddersfield Town
Berkas:Huddersfield Town A.F.C. logo.svg
Nama lengkapHuddersfield Town Football Club
JulukanThe Terriers
Berdiri1908
StadionJohn Smith's
Huddersfield
(Kapasitas: 24,500)
KetuaDean Hoyle
ManajerDavid Wagner
LigaLiga Utama Inggris
2016–17ke-5 (promosi melalui play-off)
Situs webSitus web resmi klub
Pencetak gol terbanyakGeorge Brown (159)
Kostum kandang
Kostum tandang
Kostum ketiga

Huddersfield Town Association Football Club adalah sebuah klub sepak bola Inggris yang didirikan tahun 1908. Bermarkas di Huddersfield, West Yorkshire, Huddersfield pada musim 2015-16 bermain di Liga Championship Inggris.

Pada tahun 1926, Huddersfield menjadi klub Inggris pertama yang memenangkan tiga gelar liga berturut-turut, sebuah rekor yang telah dilakukan oleh hanya tiga klub lainnya. Mereka juga memenangkan Piala FA pada tahun 1922.

Klub ini memainkan pertandingan kandangnya di Stadion John Smith's yang berkapasitas 24.500 penonton sejak tahun 1994, menggantikan Leeds Road yang telah menjadi rumah mereka sejak 1908. Seragam mereka berwarna biru-putih.

Tim utama

Per 29 Agustus 2016..[1]

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
1 GK Denmark DEN Joss Lossl
2 DF Inggris ENG Tommy Smith
4 MF Inggris ENG Dean Whitehead (wakil kapten)
5 DF Inggris ENG Mark Hudson (kapten)
6 MF Inggris ENG Jonathan Hogg
7 MF Irlandia EIR Sean Scannell
8 MF Denmark DEN Philip Billing
9 FW Jerman GER Elias Kachunga (dipinjam dari FC Ingolstadt 04)
10 MF Australia AUS Aaron Mooy (dipinjam dari Manchester City)
11 MF Inggris ENG Harry Bunn
12 DF Inggris ENG Tareiq Holmes-Dennis
13 GK Inggris ENG Joel Coleman
No. Pos. Negara Pemain
14 DF Inggris ENG Martin Cranie
15 DF Jerman GER Chris Löwe
16 MF Inggris ENG Jack Payne
17 MF Belanda NED Rajiv van La Parra
18 MF Inggris ENG Joe Lolley
19 MF Kroasia CRO Ivan Paurević
21 FW Bermuda BER Nahki Wells
25 GK Irlandia EIR Joe Murphy
26 DF Jerman GER Christopher Schindler
27 DF Slovenia SVN Jon Gorenc Stanković
44 DF Jerman GER Michael Hefele
45 MF Inggris ENG Kasey Palmer (dipinjam dari Chelsea)

Sedang dipinjam

Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.

No. Pos. Negara Pemain
3 DF Australia AUS Jason Davidson (dipinjam Groningen)
20 FW Inggris ENG Jordy Hiwula (dipinjam Bradford City)
22 MF Inggris ENG Kyle Dempsey (dipinjam Fleetwood Town)
No. Pos. Negara Pemain
34 DF Skotlandia SCO Will Boyle (dipinjam Kilmarnock)
36 FW Albania ALB Flo Bojaj (dipinjam Kilmarnock)

Gelar

Referensi

  1. ^ "2015/16 squad numbers" (dalam bahasa Inggris). Huddersfield Town A.F.C. 24 July 2015. Diakses tanggal 24 July 2015. 

Pranala luar