Lompat ke isi

Peralatan olahraga: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
NFarras (bicara | kontrib)
k NFarras memindahkan halaman Alat olahraga ke Peralatan olahraga
NFarras (bicara | kontrib)
k Menambah Kategori:Peralatan olahraga menggunakan HotCat
Baris 21: Baris 21:
{{olahraga-stub}}
{{olahraga-stub}}
[[Kategori:Olahraga]]
[[Kategori:Olahraga]]
[[Kategori:Peralatan olahraga]]

Revisi per 18 Oktober 2021 04.53

Beberapa contoh alat olahraga, dari kiri ke kanan dan atas ke bawah: stik dan bola hoki lapangan, helm dan bola sepak bola Amerika, sarung tangan penjaga gawang sepak bola, dan tongkat golf

Alat olahraga adalah peralatan, material, dan apparel yang digunakan untuk bertanding dalam sebuah olahraga. Alat olahraga bervariasi, tergantung pada cabang olahraganya. Alat-alat ini termasuk bola, net, dan alat pelindung seperti helm. Alat olahraga dapat digunakan sebagai pelindung diri dari risiko cedera.[1] Sporting equipment may be found in any department store.

Referensi

  1. ^ Medical School, Harward (October 1, 2013), 10 tips to prevent injuries when you exercise (dalam bahasa Inggris), Harward Health Publishing