Lompat ke isi

Petis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
add: kategori
Ciko (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 3: Baris 3:
Petis sebenarnya adalah produk sampingan dari produk pengolahan makanan berkuah (kuah dari masakan: Pindang, Kupang, Udang) yang di panasi hingga air kuah-nya habis menjadi bahan koloit seperti pasta atau lebih padat lagi.Dalam pengolahan Petis ditambah karamelsasi gula batok maka itu warnya Petis menjadi hitam coklat dan rasa manis.
Petis sebenarnya adalah produk sampingan dari produk pengolahan makanan berkuah (kuah dari masakan: Pindang, Kupang, Udang) yang di panasi hingga air kuah-nya habis menjadi bahan koloit seperti pasta atau lebih padat lagi.Dalam pengolahan Petis ditambah karamelsasi gula batok maka itu warnya Petis menjadi hitam coklat dan rasa manis.


[[Kategori:Makanan]]
[[Kategori:Penyedap makanan]]

Revisi per 5 Juni 2006 08.12

Petis adalah suatu bahan makanan yang dipakai sebagai bumbu masak untuk membuat makanan tertentu seperti: Rujak (Cingur, Tahu, Gobet, Manis), Kupang Lontong (Sidoarjo), Semanggi (Suroboyo/Surabaya),Lontong Balap (Wonokromo), Tahu Camur (Lamongan), Tahu Tek (Lamongan), Campor (Madura).

Petis sebenarnya adalah produk sampingan dari produk pengolahan makanan berkuah (kuah dari masakan: Pindang, Kupang, Udang) yang di panasi hingga air kuah-nya habis menjadi bahan koloit seperti pasta atau lebih padat lagi.Dalam pengolahan Petis ditambah karamelsasi gula batok maka itu warnya Petis menjadi hitam coklat dan rasa manis.