Lompat ke isi

Agrobisnis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
War no (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
 
Ciko (bicara | kontrib)
k rapikan,stub
Baris 1: Baris 1:
{{rapikan}}
Agrobisnis adalah usaha bisnis dibidang pertanian, yang meliputi pertanian, perkebunan, perikanan dan proses pengolahannya. di Indonesia Agrobisnis yang populer adalah dalam bidang perkebunan, seperti perkebunan Teh, Kelapa sawit, dan Tembakau.
'''Agrobisnis''' adalah usaha bisnis dibidang pertanian, yang meliputi pertanian, perkebunan, perikanan dan proses pengolahannya. di Indonesia Agrobisnis yang populer adalah dalam bidang perkebunan, seperti perkebunan Teh, Kelapa sawit, dan Tembakau.

==Perusahaan==
Perusahan BUMN yang bergerak di Agrobisnis antara lain: PT. Perkebunan Nusantara I sampai dengan X, PT. Rajawali Nusantara Indonesia (RNI), dan lain lain.
Perusahan BUMN yang bergerak di Agrobisnis antara lain: PT. Perkebunan Nusantara I sampai dengan X, PT. Rajawali Nusantara Indonesia (RNI), dan lain lain.

Kelompok Swasta yang yang bergerak di Agrobisnis antara lain PT. Astra Agro Lestari.
Kelompok Swasta yang yang bergerak di Agrobisnis antara lain PT. Astra Agro Lestari.

==Penghasil energi==
Seiring dengan makin tingginya harga minyak dunia, maka kebutuhan akan bahan bakar alternatif semakin tinggi, ini pula yang meningkatkan daya tarik untuk berinvestasi di agrobisnis penghasil energi alternatif seperti biodiesel dari Crude Palm Oil (CPO) dan Minyak Jarak (Jatropha Curcas)
Seiring dengan makin tingginya harga minyak dunia, maka kebutuhan akan bahan bakar alternatif semakin tinggi, ini pula yang meningkatkan daya tarik untuk berinvestasi di agrobisnis penghasil energi alternatif seperti biodiesel dari Crude Palm Oil (CPO) dan Minyak Jarak (Jatropha Curcas)

{{stub}}

Revisi per 25 April 2006 08.54

Agrobisnis adalah usaha bisnis dibidang pertanian, yang meliputi pertanian, perkebunan, perikanan dan proses pengolahannya. di Indonesia Agrobisnis yang populer adalah dalam bidang perkebunan, seperti perkebunan Teh, Kelapa sawit, dan Tembakau.

Perusahaan

Perusahan BUMN yang bergerak di Agrobisnis antara lain: PT. Perkebunan Nusantara I sampai dengan X, PT. Rajawali Nusantara Indonesia (RNI), dan lain lain.

Kelompok Swasta yang yang bergerak di Agrobisnis antara lain PT. Astra Agro Lestari.

Penghasil energi

Seiring dengan makin tingginya harga minyak dunia, maka kebutuhan akan bahan bakar alternatif semakin tinggi, ini pula yang meningkatkan daya tarik untuk berinvestasi di agrobisnis penghasil energi alternatif seperti biodiesel dari Crude Palm Oil (CPO) dan Minyak Jarak (Jatropha Curcas)