Lompat ke isi

Karangjambe, Wanadadi, Banjarnegara: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Latar belakang
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
k Latar belakang
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
'''<big>LATAR BELAKANG -</big>''' Desa Karangjambe, Kecamatan Wanadadi, Kabupaten Banjarnegara merupakan sebuah desa terkecil dalam lingkup kecamatan Wanadadi, dengan presentase luas area kisaran 4% dari wilayah kecamatan wanadadi, Kabupaten Banjarnegara. Dengan jumlah penduduk berdasarkan data dari pemerintah desa Karangjambe pada kisaran 2096 dengan jumlah KK (Kartu Keluarga) 296. Dengan Mata pencaharian penduduk di Desa Karangjambe yang terfokus kepada aspek Pertanian dan Peternakan serta industri rumah tangga seperti pembuatan tempe, dawet ayu, olahan ikan celili, jamur dan lain lain.
'''<big>LATAR BELAKANG -</big>''' Desa Karangjambe, Kecamatan Wanadadi, Kabupaten Banjarnegara merupakan sebuah desa terkecil dalam lingkup kecamatan Wanadadi, dengan presentase luas area kisaran 4% dari wilayah kecamatan wanadadi, Kabupaten Banjarnegara. Dengan jumlah penduduk berdasarkan data dari pemerintah desa Karangjambe pada kisaran 2096 dengan jumlah KK (Kartu Keluarga) 296. Dengan Mata pencaharian penduduk di Desa Karangjambe yang terfokus kepada aspek Pertanian dan Peternakan serta industri rumah tangga seperti pembuatan tempe, dawet ayu, olahan ikan celili, jamur dan lain lain. Dari Segi pendidikan di Desa Karangjambe terdapat 2 taman kanak-kanak (TK Pertiwi Karangjambe dan TK A’isyah Karangjambe) dan 1 sekolah dasar (SDN 1 Karangjambe) .


{{desa
{{desa

Revisi per 26 Juli 2023 02.57

LATAR BELAKANG - Desa Karangjambe, Kecamatan Wanadadi, Kabupaten Banjarnegara merupakan sebuah desa terkecil dalam lingkup kecamatan Wanadadi, dengan presentase luas area kisaran 4% dari wilayah kecamatan wanadadi, Kabupaten Banjarnegara. Dengan jumlah penduduk berdasarkan data dari pemerintah desa Karangjambe pada kisaran 2096 dengan jumlah KK (Kartu Keluarga) 296. Dengan Mata pencaharian penduduk di Desa Karangjambe yang terfokus kepada aspek Pertanian dan Peternakan serta industri rumah tangga seperti pembuatan tempe, dawet ayu, olahan ikan celili, jamur dan lain lain. Dari Segi pendidikan di Desa Karangjambe terdapat 2 taman kanak-kanak (TK Pertiwi Karangjambe dan TK A’isyah Karangjambe) dan 1 sekolah dasar (SDN 1 Karangjambe) .

Karangjambe
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenBanjarnegara
KecamatanWanadadi
Kode pos
53461
Kode Kemendagri33.04.10.2003 Edit nilai pada Wikidata
Luas114,60 km²
Jumlah penduduk2096 jiwa
Kepadatan18,036 jiwa/km²
Jumlah RT12
Jumlah RW2
Jumlah KK696
Peta
PetaKoordinat: 7°22′26″S 109°36′54″E / 7.37389°S 109.61500°E / -7.37389; 109.61500


Karangjambe adalah desa di kecamatan Wanadadi, Banjarnegara, Jawa Tengah, Indonesia.