Lompat ke isi

Google Checkout: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Unitsafaati (bicara | kontrib)
k Mengembalikan suntingan oleh Unitsafaati (bicara) ke revisi terakhir oleh InternetArchiveBot
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 14: Baris 14:
| website = https://checkout.google.com
| website = https://checkout.google.com
}}
}}
'''Google Checkoul''' adalah layanan untuk proses transaksi [[daring]] (''[[online]]'') yang ditujukan untuk menyederhanakan proses pembayaran saat belanja daring.<ref name="ni"/> Pengguna harus memasukkan [[informasi]] [[kartu kredit]] atau [[kartu debit]] dan [[alamat]] pengiriman ke akun [[Google]] mereka.<ref name="ni"/> Dari situ, mereka bisa berbelanja di [[toko|toko-toko]] mitra Google. Layanan ini awalnya tersedia gratis untuk toko, tetapi sejak [[1]] [[Februari]] [[2008]] Google menarik bayaran sebesar 2% plus USD 0,2 untuk setiap transaksi.<ref name="ni"/> Tidak seperti [[PayPal|paypal]], Google Checkout tidak mengizinkan pengguna menyimpan dana, dan tidak mengizinkan pembayaran antar perseorangan.<ref name="ni">{{cite book
'''Google Checkout''' adalah layanan untuk proses transaksi [[daring]] (''[[online]]'') yang ditujukan untuk menyederhanakan proses pembayaran saat belanja daring.<ref name="ni"/> Pengguna harus memasukkan [[informasi]] [[kartu kredit]] atau [[kartu debit]] dan [[alamat]] pengiriman ke akun [[Google]] mereka.<ref name="ni"/> Dari situ, mereka bisa berbelanja di [[toko|toko-toko]] mitra Google. Layanan ini awalnya tersedia gratis untuk toko, tetapi sejak [[1]] [[Februari]] [[2008]] Google menarik bayaran sebesar 2% plus USD 0,2 untuk setiap transaksi.<ref name="ni"/> Tidak seperti [[PayPal|paypal]], Google Checkout tidak mengizinkan pengguna menyimpan dana, dan tidak mengizinkan pembayaran antar perseorangan.<ref name="ni">{{cite book
|last = Ni Ketut Susrini
|last = Ni Ketut Susrini
|title = Google
|title = Google

Revisi per 1 Juli 2024 05.40

Google Checkout
Berkas:Checkout logo.gif
Tipeperangkat lunak Edit nilai pada Wikidata
Versi pertama28 Juni 2006 Edit nilai pada Wikidata
Informasi pengembang
PengembangGoogle
Informasi tambahan
Situs webhttps://checkout.google.com
Bagian dari
Sunting di Wikidata Sunting di Wikidata • Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Google Checkout adalah layanan untuk proses transaksi daring (online) yang ditujukan untuk menyederhanakan proses pembayaran saat belanja daring.[1] Pengguna harus memasukkan informasi kartu kredit atau kartu debit dan alamat pengiriman ke akun Google mereka.[1] Dari situ, mereka bisa berbelanja di toko-toko mitra Google. Layanan ini awalnya tersedia gratis untuk toko, tetapi sejak 1 Februari 2008 Google menarik bayaran sebesar 2% plus USD 0,2 untuk setiap transaksi.[1] Tidak seperti paypal, Google Checkout tidak mengizinkan pengguna menyimpan dana, dan tidak mengizinkan pembayaran antar perseorangan.[1]

Google Checkout memungkinkan pembeli di lebih dari 140 negara untuk membeli barang dan jasa dengan menggunakan kartu kredit atau debit melalui layanan ini, proses checkout aman.[2] Google Checkout juga membantu seseorang meningkatkan penjualan dengan badge Google Checkout yang dapat ditampilkan pada iklan AdWords dan daftar produk pencarian Google.[2] Badge Google Checkout menyoroti toko penjual dan menginformasikan calon pelanggan yang berbelanja melalui penjual bahwa pembayaran akan aman dan nyaman.[2] Pada 16 November 2011, Google Checkout berganti brand menjadi Google Wallet untuk pembeli, sebagai kompetitor PayPal.

Referensi

  1. ^ a b c d Ni Ketut Susrini (2009). Google. B First. hlm. 110. ISBN 978-979-24-3840-6. 
  2. ^ a b c Google.com, Google Checkout - Google Code Diarsipkan 2006-07-02 di Wayback Machine.. Diakses pada 27 Mei 2010.

Pranala luar