Lompat ke isi

Ron Paul: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
ArthurBot (bicara | kontrib)
k r2.6.3) (bot Menambah: bg:Рон пол
Mjbmrbot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Mengubah: bg:Рон Пол
Baris 40: Baris 40:
[[af:Ron Paul]]
[[af:Ron Paul]]
[[ar:رون بول]]
[[ar:رون بول]]
[[bg:Рон пол]]
[[bg:Рон Пол]]
[[br:Ron Paul]]
[[br:Ron Paul]]
[[cs:Ron Paul]]
[[cs:Ron Paul]]

Revisi per 16 Maret 2011 10.10

Ron Paul

Ronald Ernest Paul (lahir 20 Agustus 1935) adalah seorang anggota Kongres Amerika Serikat dari Lake Jackson, Texas, berasal dari Partai Republik. Ia adalah salah satu calon presiden dari partai ini untuk pemilu presiden 2008. Ia juga pernah mengikuti pemilu presiden 1988 sebagai wakil partai Libertarian. Setelah lulus dari Duke University School of Medicine pada 1961 dan menjadi ginekolog, ia menjadi dokter bedah militer dalam masa Perang Vietnam.

Ron Paul mendukung perdagangan bebas, pajak rendah, pemerintah kecil, dan kebijakan luar negeri non-intervensi. Ia menentang invasi AS ke Irak 2003, imigrasi ilegal, dan pengendalian senjata api. Ia menikah dengan istrinya Carol (née Wells) pada 1 Februari 1957 dan dikaruniai 5 anak: Ronnie, Lori, Rand, Robert, dan Joy. Mereka juga memiliki 18 cucu dan 1 cicit.

Buku yang ditulis

Pranala luar