Lompat ke isi

Yustinus Hardjosusanto: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 21: Baris 21:
|birth_name = Yustinus Hardjosusanto
|birth_name = Yustinus Hardjosusanto
|birth_date =5 September 1953
|birth_date =5 September 1953
|birth_place = {{nowrap|[[Muntilan]], [[Indonesia]]}}
|birth_place = {{nowrap|[[Srumbung]], [[Muntilan]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]}}
|death_date =|death_place =|buried =
|death_date =|death_place =|buried =
|nationality = {{flag|Indonesia}}
|nationality = {{flag|Indonesia}}

Revisi per 20 April 2013 14.26

Mgr. Yustinus Tarmana Hardjosusanto M.S.F.
GerejaGereja Katolik Roma
TakhtaKeuskupan Tanjung Selor
Penunjukan9 Januari 2002
Jabatan lain
Imamat
Tahbisan imam
6 Januari 1982[1]
Tahbisan uskup
14 April 2002
oleh Mgr. Julius Riyadi Cardinal Darmaatmadja S.J
Informasi pribadi
Nama lahirYustinus Hardjosusanto
Lahir5 September 1953
Srumbung, Muntilan, Jawa Tengah, Indonesia
Kewarganegaraan Indonesia
DenominasiKatolik Roma
KediamanKeuskupan Tanjung Selor

Mgr. Yustinus Hardjosusanto M.S.F. (lahir 5 September 1953) adalah Uskup di Keuskupan Tanjung Selor. Ditahbiskan menjadi Imam pada tanggal 6 Januari 1982 dan terpilih menjadi Uskup di Keuskupan Tanjung Selor pada tanggal 9 Januari 2002. Ia merupakan uskup pertama di Keuskupan Tanjung Selor sejak terbentuknya keuskupan ini yang merupakan pengembangan dari Keuskupan Agung Samarinda.

Referensi

  1. ^ "Catholic Hierarchy". Diakses tanggal 7 Januari 2013. 

Pranala luar

Jabatan Gereja Katolik
Didahului oleh:
uskup pertama
Uskup Keuskupan Tanjung Selor
2002kini
Petahana