Lompat ke isi

Fobos-Grunt: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k menghapus Kategori:Mars; menambahkan Kategori:Misi ke Mars menggunakan HotCat
k menambahkan Kategori:Wahana antariksa Mars menggunakan HotCat
Baris 29: Baris 29:


[[Kategori:Misi ke Mars]]
[[Kategori:Misi ke Mars]]
[[Kategori:Wahana antariksa Mars]]

Revisi per 9 Juni 2013 09.58

Fobos-Grunt
OperatorRussian Federal Space Agency
Kontraktor utamaNPO Lavochkin, Russian Space Research Institute
Tipe misiPengorbit, pendarat, pengambil sampel
Tanggal perluncuran02:16:02.871 MSK+2 (UTC+6),
9 November 2011
20:16:02.871 UTC,
8 November 2011
Wahana peluncurZenit-2SB
Durasi misiRencana: 3 tahun, misi gagal.
Pembusukan orbit15 Januari 2012
ID COSPAR2011-065A
Situs webhttp://phobos.cosmos.ru/
Berat13.200 kg dengan bahan bakar[1]
TenagaTenaga surya untuk Fobos-Grunt dan pengorbit Yinghuo-1

Fobos-Grunt adalah pesawat ruang angkasa yang akan diluncurkan ke satelit Mars, yaitu Phobos. Pesawat ini juga membawa pengorbit Mars milik Cina, Yinghuo-1, dan Living Interplanetary Flight Experiment yang didanai oleh Planetary Society.[2] Fobos-Grunt diluncurkan on 9 November 2011 pada 02:16 waktu lokal (8 November 2011, 20:16 UTC) dari Kosmodrom Baikonur, namun pembakaran roketnya mengalami kegagalan, sehingga wahana ini terdampar di orbit rendah Bumi.[3][4] Upaya untuk mengaktifkan kembali wahana ini tidak berhasil. Kemudian, Fobos-Grunt jatuh ke lautan Pasifik di dekat Chile pada 15 Januari 2012.[5][6][7][8][9]

Referensi