Lompat ke isi

Gap Inc.: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q1039491
Baris 52: Baris 52:
[[Kategori: Perusahaan Amerika Serikat]]
[[Kategori: Perusahaan Amerika Serikat]]
[[Kategori: Fortune 500]]
[[Kategori: Fortune 500]]

[[en: The Gap]]

Revisi per 20 September 2015 21.25

The Gap
Publik (NYSE: GPS)
IndustriRetail
Kantor pusat
San Francisco, California
,
Amerika Serikat
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Tokoh kunci
Glenn K. Murphy
(CEO)
Pendapatan$16.148 juta
Total aset$7.849 juta
Situs webwww.gapinc.com

The Gap (NYSE: GPS) adalah sebuah perusahaan publik asal Amerika Serikat yang bergerak di industri retail.[1] Saat ini, markas pusat The Gap terletak di 2 Folsom St., San Francisco, California, dan dipimpin oleh CEO Glenn K. Murphy.[1]

Pada tahun 2013, The Gap masuk dalam daftar Fortune 500, sebuah daftar peringkat perusahaan berdasarkan pendapatan kotornya yang dibuat oleh majalah Fortune setiap tahun.[1] The Gap berada dalam peringkat 178 (sebelumnya peringkat 179) dengan pendapatan sekitar $16.148 juta, keuntungan sebesar $1.280 juta, dan total aset sebesar $7.849 juta.[1]

The Gap fokus pada retail pakaian, aksesoris, dan perawatan personal untuk pria, wanita, anak-anak, dan bayi di bawah beberapa merek, antara lain Gap, Old Navy, Banana Republic, Piperlime, Athleta, dan Intermix.[2]

Referensi

Lihat pula

Pranala luar