Lompat ke isi

John Cena: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler mengosongkan halaman [ * ]
k Membatalkan 1 suntingan oleh 114.124.32.79 (bicara) ke revisi terakhir oleh Vispari. (TW)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox wrestler
Invicible
| name = John Cena<!--Please DO ''not'' change the picture unless there's a significant appearance change.-->
| names = '''John Cena'''<br />Mr. P<ref name=OWOW/><br />The Prototype<ref name="UPW">{{cite web|url=http://www.upw.com/superstars/prototype.htm|archiveurl=http://web.archive.org/web/20080417201115/http://www.upw.com/superstars/prototype.htm|archivedate=2008-04-17|title=UPW: John "Prototype" Cena|accessdate=2008-03-13|publisher=UPW}}</ref><br />
| image = John Cena 2012.jpg
| img_capt = John Cena, 2012
| height={{height|feet=6|inch=1}}<ref name="WWEProfile">{{cite web|url=http://www.wwe.com/superstars/raw/johncena/|title=John Cena|accessdate=2010-12-14|publisher=WWE}}</ref>
| weight = {{convert|251|lb|kg|abbr=on}}<!-- Please do not change height or weight. These are the measures as officially stated and they should not be changed. --><ref name="WWEProfile" />
| birth_name = John Felix Anthony Cena Jr.
| birth_date = {{birth date and age|1977|4|23}}<ref name="slam"/> West Newburry, Masachussets, Amerika Serikat<ref>{{cite news|url=http://www.usatoday.com/life/movies/news/2006-10-08-cena-carlson_x.htm|title=A new action star/femme fatale pairing?|accessdate=2007-03-27|last=Keck|first=William|work=[[USA Today]]|quote=At his Tampa home, Cena maintains a humidor that holds more than 300 cigars.|date=2006-10-08}}</ref>
| billed = [[Classified information|Classified]] (UPW)<ref name="UPW"/><br />'''West Newbury, Massachusetts''' (WWE)<ref name="WWEProfile"/>
| trainer = Ultimate Pro Wrestling<ref name="UPW"/><br />[[Ohio Valley Wrestling]]<ref name=OWOW/>
| debut = 5 November 1999<ref>{{cite web|url=http://www.cagematch.net/?id=2&nr=691|title=John Cena " Wrestlers Database " CAGEMATCH – The Internet Wrestling Database|publisher=Cagematch.net|accessdate=August 3, 2014}}</ref>
}}

'''John Felix Anthony Cena Jr.''' ({{IPAc-en|ˈ|s|iː|n|ə}}; {{lahirmati||23|4|1977}}) adalah [[pegulat profesional]] [[Amerika Serikat]], musisi [[hip-hop]] dan [[aktor]]. Dia terdaftar di [[World Wrestling Entertainment (WWE)]] dan tampil di [[WWE RAW]],Tahun 2016 dia pindah di WWE SMACKDOWN

Selama kariernya di pegulat profesional, '''John Cena''' telah memenangkan 14 kali WWE Champions dan 5 World Heavyweight Champions. Cena juga memenangkan 4 kali WWE United States Champions, 2 kali memenangkan World Tag Team Champions (Sekali dengan Shawn Michaels dan sekali dengan Batista) dan 2 kali WWE Tag Team Champions (Sekali dengan David Otunga dan sekali dengan The Miz). Dia juga pemenang [[Royal Rumble (2008)|Royal Rumble tahun 2008]] dan [[Royal Rumble (2013)|Royal Rumble tahun 2013]].

Pada [[WrestleMania XXIX]], John Cena memenangkan gelar [[WWE Championship]] setelah mengalahkan [[The Rock]].

Pada saat Royal Rumble 2014, John dikalahkan oleh Randy Orton untuk WWE World Heavyweight Championship. Pada saat Elimination Chamber 2014, John kembali gagal pada saat bertarung untuk WWE World Heavyweight Championship.

Pada saat Monday Night RAW, John Cena memulai perseteruan dengann Bray Wyatt dari Wyatt Family. Pada saat bertarung di acara RAW, John kalah bahkan diberi topeng Follow The Buzzard oleh Wyatt Family.atau biasa dikenal topeng sheep. Pada saat WrestleMania XXX John Cena menghadapi Bray Wyatt. Ia berhasil mengalahkan Bray Wyatt dengan memberikan Attitude Adjustment. John terus melakukan perseteruan dengan Wyatt Family. 1 minggu sebelum Extreme Rules 2014, di RAW John Cena berbicara di dalam steel cage. Ia memutuskan untuk menghadapi Bray dalam Steel Cage Match di Extreme Rules 2014. Dengan maksud agar tidak diganggu oleh anggota Wyatt Family yang lain. Namun setelah mengetahui hasilnya, John Cena kalah menghadapi Bray Wyatt saat di Extreme Rules 2014. John menantang Bray dalam petrtandingan Last Man Standing di acara Payback, di mana ia menang.

John Cena ikut dalam pertandingan tangga untuk WWE World Heavyweight Championship melawan Alberto Del Rio, Bray Wyatt, Cesaro, Kane, Roman Reigns, dan Sheamus. Ia akhirnya pun memenangkannya setelah melakukan attitude adjust ment kepada randy orton hingga mengenai kane dan menaiki tangga untuk mencapai WWE World heavyweight Champions. Brock Lesnar melalui Paul Heyman ingin melawan dia untuk gelar yang baru dimenangkannya itu pada acara SummerSlam, Brock menang setelah serangan brutal. Triple H menyatakan bahwa John mendapat pertandingan ulang melawan Lesnar untuk WWE World Heavyweight Championship pada acara Night of Champions, di mana ia menang, namun secara diskualifikasi setelah Seth Rollins menyerang Cena, sehingga ia tidak dapat memenangkan gelar.

John memulai berseteru dengan Rollins. Ia harus melawan Dean Ambrose untuk melawan Seth Rollins, ia kalah dan akhirnya melawan Randy Orton untuk menjadi penantang #1 untuk WWE World Heavyweight Championship di acara Hell In A Cell, ia menang. Stephanie McMahon menawarkan John untuk menjadi anggota The Authority. Ia menolaknya dan akhirnya Vince McMahon menyatakan Tim Authority akan melawan Tim Cena dengan stipulasi jika Tim Authority menang, semua anggota Tim Cena akan dipecat kecuali dia sendiri, tetapi jika Tim Cena menang, The Authority (Stephanie McMahon dan Triple H) tidak bisa mengontrol WWE lagi. Tim Authority memilih Seth Rollins, Kane, Mark Henry, Luke Harper, dan Rusev. Sementara Tim Cena ada John Cena, Big Show, Dolph Ziggler, Erick Rowan, dan Ryback. Akhirnya Tim Cena menang setelah Dolph Ziggler pinfall Seth Rollins karena Sting datang dan mengganggu Triple H dengan Scorpion Death Drop-nya. Perseteruan antara John dan Seth berlanjut, ketika manajer umum RAW tak dikenal mengadakan pertandingan meja pada acara TLC dan jika Cena kalah, ia tak lagi menjadi penantang #1 WWE World Heavyweight Championship. Ia menang setelah Attitude Adjusment pada meja. Pada Monday Night RAW, ketika Edge & Christian menjadi host dan mengundang Seth Rollins. Christian dipukul dengan koper Money in the Bank milik Rollins. Edge marah dan menerima Chokeslam dari Big Show. Seth ingin mematahkan leher Edge, Cena datang dan Seth menyatakan John harus memilih Rollins menyerang Edge atau mengembalikan The Authority. John memilih memgembalikan The Authority.
Dolph Ziggler, Ryback, dan Erick Rowan dipecat. Triple H memberi John Cena kesempatan untuk mengembalikan mereka bertiga dengan pertandingan 3 lawan 1 melawan Seth Rollins, Big Show, dan Kane, dan dimenangkan oleh Cena setelah Sting datang dan mengalihkan perhatian Triple h,Big show,kane,Seth rolins dan saat itu Cena memanfaatkan kesempatan nya untuk mem pin fall seth dari belakang. Triple H menambahkan Seth Rollins pada pertandingan Triple Threat melawan Brock Lesnar dan John Cena untuk WWE World Heavyweight Championship di acara Royal Rumble. Di mana pertandingan itu dimenangkan Brock Lesnar setelah F-5 pada Seth Rollins.

Cena menantang Rusev di acara FastLane 2015 untuk WWE United States Championship. Namun, ia kalah setelah Accolade dari Rusev. Pada Monday Night RAW, John Cena melakukan STF pada Rusev hingga akhirnya Lana, manajer Rusev memutuskan untuk mengadakan pertandingan ulang untuk WWE United States Championship di Wrestlemania 31. Dan akhirnya, John Cena berhasil memenangkan WWE United States Championship yang ke-4 kalinya setelah Attitude Adjusment pada Rusev. John mengadakan tantangan terbuka untuk gelarnya itu, yang menantang adalah Dean Ambrose, Stardust, Bad News Barrett, dan Kane dan Cena berhasil mempertahankannya. Perseteruan antara Rusev dan John Cena berlanjut, Rusev menantang Cena pada acara Extreme Rules di pertandingan Russian Chain. John Cena kembali berhasil mempertahankan gelarnya itu. John membuka tantangan untuk Heath Slater, namun Rusev menyerang Slater dan Rusev kembali menantang Cena pada acara Payback di pertandingan "I Quit". John Cena juga berhasil mengalahkan Rusev di Payback. Saat Elimination Chamber digelar, John Cena dijadwalkan untuk menghadapi Kevin Owens, Pemain Nxt.Pada tanggal 27 juli 2015,John Cena mengalami kerusakan pada hidungnya saat berhadapan dengan Seth Rollins


== Karier ==
== Karier ==