Lompat ke isi

Candi Mendut: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Pranala Luar +Pranala luar)
Kurniawn.bagas (bicara | kontrib)
k Hiasan pada dinding menjadi hiasan di dinding. Kata vihara menjadi wihara
Baris 11: Baris 11:
Tinggi bangunan adalah 26,4 meter.
Tinggi bangunan adalah 26,4 meter.


== Hiasan pada candi Mendut ==
== Hiasan di candi Mendut ==
[[Berkas:Buddha Mendut.jpg|thumb|left|Tiga arca di dalam candi Mendut, arca Dhyani Buddha Wairocana diapit Boddhisatwa Awalokiteswara dan Wajrapani.]]
[[Berkas:Buddha Mendut.jpg|thumb|left|Tiga arca di dalam candi Mendut, arca Dhyani Buddha Wairocana diapit Boddhisatwa Awalokiteswara dan Wajrapani.]]
Hiasan yang terdapat pada candi Mendut berupa hiasan yang berselang-seling. Dihiasi dengan ukiran makhluk-makhluk kahyangan berupa [[dewata]] [[gandarwa]] dan [[apsara]] atau [[bidadari]], dua ekor kera dan seekor garuda.
Hiasan yang terdapat pada candi Mendut berupa hiasan yang berselang-seling. Dihiasi dengan ukiran makhluk-makhluk kahyangan berupa [[dewata]] [[gandarwa]] dan [[apsara]] atau [[bidadari]], dua ekor kera dan seekor garuda.
Baris 64: Baris 64:
Relief ini melukiskan cerita dua burung betet bersaudara namun berbeda kelakuannya karena yang satu dididik oleh seorang penyamun. Sedangkan yang satu oleh seorang pendeta.
Relief ini melukiskan cerita dua burung betet bersaudara namun berbeda kelakuannya karena yang satu dididik oleh seorang penyamun. Sedangkan yang satu oleh seorang pendeta.


== Vihara Buddha Mendut ==
== Wihara Buddha Mendut ==
[[Berkas:Mendhut-Buddha-Jepang01.jpg|thumb|Arca Buddha sumbangan Jepang.]]
[[Berkas:Mendhut-Buddha-Jepang01.jpg|thumb|Arca Buddha sumbangan Jepang.]]
Persis di sebelah candi Mendut terdapat [[vihara]] Buddha Mendut. Vihara ini dahulunya adalah sebuah biara Katholik yang kemudian tanahnya dibagi-bagi kepada rakyat pada tahun [[1950-an]]. Lalu tanah-tanah rakyat ini dibeli oleh sebuah yayasan Buddha dan di atasnya dibangun vihara. Dalam vihara ini terdapat asrama, tempat ibadah, taman, dan beberapa patung Buddha. Beberapa di antaranya adalah sumbangan dari [[Jepang]].
Persis di sebelah candi Mendut terdapat [[vihara|Wihara]] Buddha Mendut. Wihara ini dahulunya adalah sebuah biara Katholik yang kemudian tanahnya dibagi-bagi kepada rakyat pada tahun [[1950-an]]. Lalu tanah-tanah rakyat ini dibeli oleh sebuah yayasan Buddha dan di atasnya dibangun wihara. Dalam wihara ini terdapat asrama, tempat ibadah, taman, dan beberapa patung Buddha. Beberapa di antaranya adalah sumbangan dari [[Jepang]].


== Referensi ==
== Referensi ==