Lompat ke isi

Papua Barat: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Herryz (bicara | kontrib)
Update data
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 256: Baris 256:
=== Teluk Triton ===
=== Teluk Triton ===
[[Berkas:Pulau Triton.jpg|jmpl|ki|Gugusan pulau karang di Teluk Triton, Kaimana]]
[[Berkas:Pulau Triton.jpg|jmpl|ki|Gugusan pulau karang di Teluk Triton, Kaimana]]
[[Teluk Triton]] adalah sebuah teluk di Kabupaten Kaimana. Gugusan pulau karang dengan pepohonan hijau di wilayah ini memiliki kemiripan dengan [[Kepulauan Raja Ampat]] di Papua Barat Daya. Kawasan ini memiliki air laut yang jernih dengan terumbu karang yang masih asri serta pantai berpasir [[Berkas:Road in Pegunungan Arfak Regency, West Papua.jpg|jmpl|Kampung di Pegunungan Arfak di tepian Danau Anggi]]
[[Teluk Triton]] adalah sebuah teluk di Kabupaten Kaimana. Gugusan pulau karang dengan pepohonan hijau di wilayah ini memiliki kemiripan dengan [[Kepulauan Raja Ampat]] di Papua Barat Daya. Kawasan ini memiliki air laut yang jernih dengan terumbu karang yang masih asri serta pantai berpasir putih. Selain wisata alam, Teluk Triton juga memiliki lukisan prasejarah yang berada di dinding tebing.<ref>{{Cite web|url=https://travel.tempo.co/read/774249/teluk-triton-dinilai-lebih-indah-dari-raja-ampat|title=Teluk Triton Dinilai Lebih Indah dari Raja Ampat|date=2016-05-26|website=travel.tempo.co|last=Muntaya|first=Saroh}}</ref>
putih. Selain wisata alam, Teluk Triton juga memiliki lukisan prasejarah yang berada di dinding tebing.<ref>{{Cite web|url=https://travel.tempo.co/read/774249/teluk-triton-dinilai-lebih-indah-dari-raja-ampat|title=Teluk Triton Dinilai Lebih Indah dari Raja Ampat|date=2016-05-26|website=travel.tempo.co|last=Muntaya|first=Saroh}}</ref>


=== Pegunungan Arfak ===
=== Pegunungan Arfak ===
[[Berkas:Road in Pegunungan Arfak Regency, West Papua.jpg|jmpl|Kampung di Pegunungan Arfak di tepian Danau Anggi]]
[[Pegunungan Arfak]] adalah pegunungan sekaligus nama kabupaten di Papua Barat. Wilayah ini memiliki lingkungan dan adat yang masih asri dan terjaga. Pegunungan Arfak dihuni oleh [[Suku Arfak]] yang masih menjaga tradisinya misalnya [[rumah kaki seribu]]. Pegunungan Arfak memiliki dua danau yang berdekatan yaitu Danau Anggi Giji dan Anggi Gida. Wisata lain yang dapat dilakukan antara lain pengamatan satwa endemik seperti kupu-kupu, [[cenderawasih]] dan ''bowerbird'' yang dikenal sebagai [[namdur|burung pintar]] karena pembuatan sarangnya yang unik.<ref>{{Cite web|url=https://travel.kompas.com/read/2018/08/21/081700827/wisata-di-pegunungan-arfak-papua-barat-ada-apa-saja|title=Wisata di Pegunungan Arfak Papua Barat, Ada Apa Saja?|date=2018-08-21|website=travel.kompas.com|last=Prodjo|first=Wahyu Adityo}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.dpdhpipapuabarat.com/2021/04/atraksi-wisata-alam-di-arfak-pegunungan.html|title=Atraksi Wisata Alam di Pegunungan Arfak|date=2021-04-07|access-date=2023-05-15|website=dpdhpipapuabarat.com|last=Roring|first=Charles|publisher=Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) Provinsi Papua Barat}}</ref>
[[Pegunungan Arfak]] adalah pegunungan sekaligus nama kabupaten di Papua Barat. Wilayah ini memiliki lingkungan dan adat yang masih asri dan terjaga. Pegunungan Arfak dihuni oleh [[Suku Arfak]] yang masih menjaga tradisinya misalnya [[rumah kaki seribu]]. Pegunungan Arfak memiliki dua danau yang berdekatan yaitu Danau Anggi Giji dan Anggi Gida. Wisata lain yang dapat dilakukan antara lain pengamatan satwa endemik seperti kupu-kupu, [[cenderawasih]] dan ''bowerbird'' yang dikenal sebagai [[namdur|burung pintar]] karena pembuatan sarangnya yang unik.<ref>{{Cite web|url=https://travel.kompas.com/read/2018/08/21/081700827/wisata-di-pegunungan-arfak-papua-barat-ada-apa-saja|title=Wisata di Pegunungan Arfak Papua Barat, Ada Apa Saja?|date=2018-08-21|website=travel.kompas.com|last=Prodjo|first=Wahyu Adityo}}</ref><ref>{{Cite web|url=https://www.dpdhpipapuabarat.com/2021/04/atraksi-wisata-alam-di-arfak-pegunungan.html|title=Atraksi Wisata Alam di Pegunungan Arfak|date=2021-04-07|access-date=2023-05-15|website=dpdhpipapuabarat.com|last=Roring|first=Charles|publisher=Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) Provinsi Papua Barat}}</ref>