Lompat ke isi

Kapal keruk: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Ciko (bicara | kontrib)
k lihat juga
Ciko (bicara | kontrib)
k typo
Baris 1: Baris 1:
'''Kapal Keruk''' atau dalam bahasa Inggris sering disebut ''dredger'' merupakan kapal yang memiliki peralatan khusus untuk melakukan [[pengerukan]]. [[Kapal]] ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan, baik dari suatu pelabuhan, alur pelayaran, ataupun industri lepas pantai, agar dapat bekerja sebagaimana halnya alat-alat ''[[levelling]]'' yang ada di darat seperti ''[[excavator]]'' dan ''[[bulldozer]]''.
''Artikel Utama'': '''[[Pengerukan]]'''

'''Kapal Keruk''' atau dalam bahasa Inggris sering disebut ''dredger'' merupakan kapal yang memiliki peralatan khusus untuk melakukan pengerukan. [[Kapal]] ini dibuat untuk memenuhi kebutuhan, baik dari suatu pelabuhan, alur pelayaran, ataupun industri lepas pantai, agar dapat bekerja sebagaimana halnya alat-alat ''levelling'' yang ada di darat seperti ''excavator'' dan ''bulldozer''.


Ada beberapa jenis kapal keruk diantaranya adalah:
Ada beberapa jenis kapal keruk diantaranya adalah:
[[Gambar:di dredger.jpg|500px|thumb|right|Sebuah TSHD membuang material dari hopper, jenis pembuangan ini disebut ''rainbowing'', digunakan untuk melakukan reklamasi]]
[[Gambar:di dredger.jpg|500px|thumb|right|Sebuah TSHD membuang material dari hopper, jenis pembuangan ini disebut ''rainbowing'', digunakan untuk melakukan reklamasi]]

==Kapal keruk penghisap / ''Suction dredgers''==
==Kapal keruk penghisap / ''Suction dredgers''==
Beroperasi dengan menghisap material melalui pipa panjang seperti ''vacuum cleaner''. Jenis ini terdiri dari beberapa tipe.
Beroperasi dengan menghisap material melalui pipa panjang seperti ''vacuum cleaner''. Jenis ini terdiri dari beberapa tipe.