Lompat ke isi

Laugavegur: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'thumb|Landmannalaugar di Laugavegur. '''Laugavegur''' adalah rute pendakian di Islandia barat daya yang terbentang dari daerah...'
 
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Landmannalaugar.jpeg|thumb|Landmannalaugar di Laugavegur.]]
[[Berkas:Landmannalaugar.jpeg|thumb|Landmannalaugar di Laugavegur.]]
'''Laugavegur''' adalah rute [[pendakian]] di [[Islandia]] barat daya yang terbentang dari daerah sumber air panas [[Landmannalaugar]] ({{coord|63.991246|-19.060342|format=dms}}) hingga lembah glasial [[Þórsmörk]] ({{coord|63.702657|-19.427149|format=dms}}). Rute sepanjang 55 km ini dikenal akan keanekaragaman bentang alamnya. Rute ini biasanya dapat ditempuh dalam waktu 2–4 hari dengan perhentian di pondok gunung di [[Hrafntinnusker]], [[Álftavatn]], [[Hvanngil]] dan [[Emstrur]]. Ajang [[ultramaraton]] diadakan di rute ini setiap bulan Juli. Rute ini dapat digabung dengan rute [[Fimmvörðuháls]] yang terbentang dari [[Þórsmörk]] hingga [[Skógar]] dengan panjang 25 km dan waktu tempuh satu hingga dua hari. [[Landmannalaugar]], [[Þórsmörk]], dan [[Skógar]] dapat dijangkau dengan menggunakan bus pada musim dingin. Bus dari [[Hella, Islandia|Hella]] juga dapat membawa penumpang ke [[Álftavatn]] satu hari sekali pada musim panas.
'''Laugavegur''' adalah rute [[pendakian]] di [[Islandia]] barat daya yang terbentang dari daerah sumber air panas [[Landmannalaugar]] ({{coord|63.991246|-19.060342|format=dms}}) hingga lembah glasial [[Þórsmörk]] ({{coord|63.702657|-19.427149|format=dms}}). Rute sepanjang 55 km ini dikenal akan keanekaragaman bentang alamnya. Rute ini biasanya dapat ditempuh dalam waktu 2–4 hari dengan perhentian di pondok gunung di [[Hrafntinnusker]], [[Álftavatn]], [[Hvanngil]] dan [[Emstrur]]. Ajang [[ultramaraton]] diadakan di rute ini setiap bulan Juli. Rute ini dapat digabung dengan rute [[Fimmvörðuháls]] yang terbentang dari [[Þórsmörk]] hingga [[Skógar]] dengan panjang 25 km dan waktu tempuh satu hingga dua hari. [[Landmannalaugar]], [[Þórsmörk]], dan [[Skógar]] dapat dijangkau dengan menggunakan bus pada musim dingin. Bus dari [[Hella, Islandia|Hella]] juga dapat membawa penumpang ke [[Álftavatn]] satu hari sekali pada musim panas.


Baris 14: Baris 14:


{{islandia-geo-stub}}
{{islandia-geo-stub}}

[[Kategori:Pariwisata di Islandia]]
[[Kategori:Pariwisata di Islandia]]

Revisi per 11 November 2017 05.05

Landmannalaugar di Laugavegur.

Laugavegur adalah rute pendakian di Islandia barat daya yang terbentang dari daerah sumber air panas Landmannalaugar (63°59′28″N 19°03′37″W / 63.991246°N 19.060342°W / 63.991246; -19.060342) hingga lembah glasial Þórsmörk (63°42′10″N 19°25′38″W / 63.702657°N 19.427149°W / 63.702657; -19.427149). Rute sepanjang 55 km ini dikenal akan keanekaragaman bentang alamnya. Rute ini biasanya dapat ditempuh dalam waktu 2–4 hari dengan perhentian di pondok gunung di Hrafntinnusker, Álftavatn, Hvanngil dan Emstrur. Ajang ultramaraton diadakan di rute ini setiap bulan Juli. Rute ini dapat digabung dengan rute Fimmvörðuháls yang terbentang dari Þórsmörk hingga Skógar dengan panjang 25 km dan waktu tempuh satu hingga dua hari. Landmannalaugar, Þórsmörk, dan Skógar dapat dijangkau dengan menggunakan bus pada musim dingin. Bus dari Hella juga dapat membawa penumpang ke Álftavatn satu hari sekali pada musim panas.

Pranala luar