Lompat ke isi

Entitas: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 4: Baris 4:
== Entitas dalam informatika ==
== Entitas dalam informatika ==


Entitas dalam informatika adalah benda,orang,tempat,unit,objek atau hal lainnya yang mempresentasikan data, dan data tersebut akan disimpan ke dalam pangkal data<ref name=":0">{{Cite book|title=fundamentals of Database Systems 5th edition|last=|first=elmasri|date=2006|publisher=Pearson / Addison Wesley|isbn=0321369572|location=|pages=1168 halaman|url-status=live}}</ref>. setiap entitas terdiri dari beberapa atribut cotohnya entitas karyawan maka memiliki atribut nama_karyawan,alamat,dan id<ref name=":1">{{Cite web|url=https://anaktik.com/entitas/|title=apa itu entitas Penjelasan{{!}} jenis{{!}} attribut{{!}} Ciri|last=admin|date=2020-03-17|website=AnakTik.com|language=id-ID|access-date=2020-03-18}}</ref> setiap entitas memerlukan atribut kunci utama yaitu atribut yang mewakili setiap data yang ditampung dan nilainya unik.
Entitas dalam informatika adalah benda,orang,tempat,unit,objek atau hal lainnya yang mempresentasikan data, dan data tersebut akan disimpan ke dalam pangkal data<ref name=":0">{{Cite book|title=fundamentals of Database Systems 5th edition|last=|first=elmasri|date=2006|publisher=Pearson / Addison Wesley|isbn=0321369572|location=|pages=1168 halaman|url-status=live}}</ref>. setiap entitas terdiri dari beberapa atribut contohnya entitas karyawan maka memiliki atribut nama_karyawan,alamat,dan id<ref name=":1">{{Cite web|url=https://anaktik.com/entitas/|title=apa itu entitas Penjelasan{{!}} jenis{{!}} attribut{{!}} Ciri|last=admin|date=2020-03-17|website=AnakTik.com|language=id-ID|access-date=2020-03-18}}</ref> setiap entitas memerlukan atribut kunci utama yaitu atribut yang mewakili setiap data yang ditampung dan nilainya unik.


entitas dibagi menjadi dua yaitu entitas lemah dan entitas kuat
entitas dibagi menjadi dua yaitu entitas lemah dan entitas kuat

Revisi per 29 Mei 2020 07.24

Entitas adalah sesuatu yang memiliki keberadaan yang unik dan berbeda, walaupun tidak harus dalam bentuk fisik. Abstraksi, misalnya, biasanya dianggap juga sebagai suatu entitas. Dalam pengembangan sistem, entitas digunakan sebagai model yang menggambarkan komunikasi dan pemrosesan internal seperti misalnya membedakan dokumen dengan pemrosesan pesanan.

Entitas dalam informatika

Entitas dalam informatika adalah benda,orang,tempat,unit,objek atau hal lainnya yang mempresentasikan data, dan data tersebut akan disimpan ke dalam pangkal data[1]. setiap entitas terdiri dari beberapa atribut contohnya entitas karyawan maka memiliki atribut nama_karyawan,alamat,dan id[2] setiap entitas memerlukan atribut kunci utama yaitu atribut yang mewakili setiap data yang ditampung dan nilainya unik.

entitas dibagi menjadi dua yaitu entitas lemah dan entitas kuat

  • Entitas kuat
  • Entitas Lemah

selain itu beberapa properti entitas data bisa mewakili hubungan antar entitas lain[1]

Entitas Kuat

entitas kuat adalah entitas yang keberadaanya tidak bergantung pada himpunan entitas lainnya. [2]

Entitas Lemah

entitas lemah adalah entitas yang keberadaannya bergantung pada himpunan entitas lain, misalnya: entitas pembelian bergantung pada entitas produk dan entitas pembeli.[2]

Penulisan Entitas yang baik dan benar

  • entitas yang baik melambangkan sesuatu yang ada di dunia nyata misalnya pekerjaan,hewan, jabatan, tiket,dll.
  • nama satu entitas dengan entitas lainnya di dalam satu pangkal data tidak boleh sama.
  • penamaan suatu entitas sebaiknya deskriptif agar mudah dimengerti
  • menggunakan alfabet (A-Z), angka(0-9) atau karakter( ! # ‘ $ & ( ) * + , – . / : ; =  < > ? [ ] \ ^. )[3]

Referensi

  1. ^ a b fundamentals of Database Systems 5th edition. Pearson / Addison Wesley. 2006. hlm. 1168 halaman. ISBN 0321369572. 
  2. ^ a b c admin (2020-03-17). "apa itu entitas Penjelasan| jenis| attribut| Ciri". AnakTik.com. Diakses tanggal 2020-03-18. 
  3. ^ "ISC - Name Rules for All Entity Types". www.isc.ca. Diakses tanggal 2020-03-18.