Lompat ke isi

Joglo Jompongan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Dare2Leap (bicara | kontrib)
k Memperbaiki kesalahan dan terjemahan Inggris ke Indonesia
Dare2Leap (bicara | kontrib)
Added {{Unreferenced}} tag (TW)
Baris 1: Baris 1:
{{Unreferenced|date=Oktober 2020}}
[https://mahabbahgroup.com/desain-rumah-joglo-dan-keunikan-dibaliknya/ Joglo Jompongan] memiliki karakteristik khusus dengan menggunakan dua pintu yang dapat digeser. Secara umum apabila terlihat pada denah berbentuk kubus. Ditambah atap jenis Jompongan memiliki ciri khas dengan bersusun dua dan berhias bumbungan atap memanjang kanan dan kiri.
[https://mahabbahgroup.com/desain-rumah-joglo-dan-keunikan-dibaliknya/ Joglo Jompongan] memiliki karakteristik khusus dengan menggunakan dua pintu yang dapat digeser. Secara umum apabila terlihat pada denah berbentuk kubus. Ditambah atap jenis Jompongan memiliki ciri khas dengan bersusun dua dan berhias bumbungan atap memanjang kanan dan kiri.



Revisi per 2 Oktober 2020 10.52

Joglo Jompongan memiliki karakteristik khusus dengan menggunakan dua pintu yang dapat digeser. Secara umum apabila terlihat pada denah berbentuk kubus. Ditambah atap jenis Jompongan memiliki ciri khas dengan bersusun dua dan berhias bumbungan atap memanjang kanan dan kiri.

Berbeda dengan beberapa jenis lainnya, Joglo Jompongan cenderung berkesan sederhana sebab tidak banyak ditemukan ornament hiasan pada atapnya. Sehingga nuansa tradisional dapat dirasakan apabila mendiami tempat tersebut selain itu juga cocok menjadi tempat rumah makan.