Lompat ke isi

Suaka Alam Yabelo: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Menambah Kategori:Geografi Etiopia menggunakan HotCat
Hening Cipta (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: Dikembalikan VisualEditor
Baris 1: Baris 1:
[[File:Zavattariornis stresemanni -Yabello Wildlife Sanctuary, Ethiopia-8.jpg|thumb|upright|right|Burung ''[[Zavattariornis stresemanni]]'' di Suaka Alam Yabelo.]]
{{Kembangkan bagian}}[[File:Zavattariornis stresemanni -Yabello Wildlife Sanctuary, Ethiopia-8.jpg|thumb|upright|right|Burung ''[[Zavattariornis stresemanni]]'' di Suaka Alam Yabelo.]]
'''Suaka Alam Yabelo''' adalah sebuah [[kawasan lindung]] yang terletak di [[Etiopia]] selatan. Suaka ini terletak di sebelah barat kota [[Yabelo]] di [[Zona Borena]] di [[Region Oromia]]. Kawasan ini memiliki luas wilayah sebesar 2.500 kilometer persegi dan ketinggian yang bervariasi antara 1.430 hingga 2.000 meter di atas permukaan laut.
'''Suaka Alam Yabelo''' adalah sebuah [[kawasan lindung]] yang terletak di [[Etiopia]] selatan. Suaka ini terletak di sebelah barat kota [[Yabelo]] di [[Zona Borena]] di [[Region Oromia]]. Kawasan ini memiliki luas wilayah sebesar 2.500 kilometer persegi dan ketinggian yang bervariasi antara 1.430 hingga 2.000 meter di atas permukaan laut.



Revisi per 15 Februari 2021 20.30

Burung Zavattariornis stresemanni di Suaka Alam Yabelo.

Suaka Alam Yabelo adalah sebuah kawasan lindung yang terletak di Etiopia selatan. Suaka ini terletak di sebelah barat kota Yabelo di Zona Borena di Region Oromia. Kawasan ini memiliki luas wilayah sebesar 2.500 kilometer persegi dan ketinggian yang bervariasi antara 1.430 hingga 2.000 meter di atas permukaan laut.

Di suaka alam ini terdapat beberapa spesies burung endemik yang dilindungi seperti Zavattariornis stresemanni dan Hirundo megaensis.[1]

Yabelo dilaporkan menghadapi masalah penggundulan, dan perburuan ilegal terhadap burung unta dan hewan-hewannya terus berlangsung. Beberapa mantan petugas suaka alam juga telah bermukim di dalam batas suaka alam ini.[2]

Referensi

  1. ^ Philip Briggs, Ethiopia: The Bradt Travel Guide, 5th edition (Chalfont St Peters: Bradt, 2009), hlm. 503
  2. ^ Federal Republic of Ethiopia, National Action Programme to Combat Desertification (Addis Ababa, 1998), hlm. 35