Lompat ke isi

Wikipedia:20 Tahun Wikipedia Bahasa Indonesia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
perbarui
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 38: Baris 38:


<center>[[Wikipedia:Perihal|Tentang Wikipedia]] • [[Wikipedia:Penyangkalan umum|Penyangkalan umum]] • [[Wikipedia:Hubungi kami|Hubungi kami]] • [[Wikipedia:Komunitas Wikipedia bahasa Indonesia|Akun media sosial resmi Wikipedia bahasa Indonesia]]</center>
<center>[[Wikipedia:Perihal|Tentang Wikipedia]] • [[Wikipedia:Penyangkalan umum|Penyangkalan umum]] • [[Wikipedia:Hubungi kami|Hubungi kami]] • [[Wikipedia:Komunitas Wikipedia bahasa Indonesia|Akun media sosial resmi Wikipedia bahasa Indonesia]]</center>

== Tinggalkan pesan Anda di bawah ini ==
* Selamat ulang tahun Wikipedia bahasa Indonesia yang ke-20! Proficiat! [[wikt:salam|ꦱꦭꦩ꧀]] ‑[[User:Bennylin|<span style="font:small-caps 1.3em Garamond,Times,serif;color:#227722;letter-spacing:0.1em;">Bennylin</span>]]&nbsp;<sup><small>「[[Pembicaraan pengguna:Bennylin|rembuk]]」</small></sup> 30 Mei 2023 16.46 (WIB)

Revisi per 30 Mei 2023 09.46

Page Wikipedia:20 tahun/styles.css has no content.

Dua dekade dalam membebaskan pengetahuan
Wikipedia 20 banner

Pada tanggal 30 Mei 2003, artikel dengan judul Elektron terbit untuk pertama kalinya dan sekaligus sebagai penanda lahirnya Wikipedia bahasa Indonesia. Dua puluh tahun kemudian, lebih dari 640.000 artikel dengan beragam topik tersedia untuk diakses secara terbuka kepada publik.

Semua ini berkat usaha dan kerja keras dari sukarelawan yang menyisihkan waktunya dalam membangun ensiklopedia daring (online) ini. Tanpa Anda, maka Wikipedia tidak akan bertahan hingga sekarang. Terima kasih yang sebesar-besarnya!

Foto komunitas Wikimedia pada acara WikiNusantara 2023 di Banjarmasin.

Cari tahu lebih dalam mengenai Wikipedia

Tertarik untuk belajar berkontribusi di Wikipedia?

Ramaikan ulang tahun ke-20 Wikipedia bahasa Indonesia!




Apa itu Wikipedia?

Logo Wikipedia

Singkatnya, Wikipedia adalah ensiklopedia daring (online) dan bebas yang dikembangkan secara sukarela oleh kontributornya. "Bebas" dalam hal ini adalah terbuka bagi siapa saja untuk berkontribusi, tetapi bukan berarti isinya dapat diubah sembarangan karena Wikipedia memiliki aturan yang berlaku.

Klik di sini untuk mengenal Wikipedia lebih dalam



Mari berkontribusi di Wikipedia

Logo Wikipedia

Selain menggunakan Wikipedia untuk mengakses pengetahuan, Anda juga bisa berkontribusi agar menjadikannya lebih andal. Siapa saja boleh membantu Wikipedia, selama memiliki itikad baik untuk berbagi pengetahuan. Kontributor Wikipedia lainnya siap membantu Anda dan mengawasi agar kontribusi yang diberikan sesuai aturan.

Klik di sini untuk belajar berkontribusi di Wikipedia



Ramaikan ulang tahun ke-20 Wikipedia bahasa Indonesia!

Logo Wikipedia

Punya ucapan, pesan, kesan, dan masukan untuk Wikipedia bahasa Indonesia pada ulang tahunnya yang ke-20 ini? Jangan ragu untuk sampaikan di media sosial menggunakan tagar (hashtag) #20thWBI.

Siapapun Anda, baik kontributor maupun pembaca Wikipedia, telah memberikan yang terbaik sesuai kemampuan masing-masing agar Wikipedia semakin berkembang. Semoga kita bersama-sama dapat mewujudkan pengetahuan bebas untuk semua melalui Wikipedia. Terima kasih!



Tentang WikipediaPenyangkalan umumHubungi kamiAkun media sosial resmi Wikipedia bahasa Indonesia

Tinggalkan pesan Anda di bawah ini