Lompat ke isi

Format Berkas Citra Bertanda: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
39Agung (bicara | kontrib)
gambar + inuse 1 juni
39Agung (bicara | kontrib)
kategori : Format gambar > hurufnya sensitif / g dan G berbeda...
Baris 20: Baris 20:
{{reflist}}
{{reflist}}


[[Kategori:Format Gambar]]
[[Kategori:Format gambar]]


[[ca:Tagged Image File Format]]
[[ca:Tagged Image File Format]]

Revisi per 16 Mei 2010 07.51

TIFF

TIFF (Tagged Image Format File) merupakan format gambar terbaik dengan pengertian bahwa semua data dan informasi (data RGB, data CMYK, dan lainnya) yang berkaitan dengan koreksi atau manipulasi terhadap gambar tersebut tidak hilang. Format TIFF biasa digunakan untuk kebutuhan pencetakan dengan kualitas gambar yang sangat tinggi. Ukuran berkas untuk format ini biasanya sangat besar.[1]

Format ini mampu menyimpan gambar dengan kualitas hingga 32 bit. Format berkas TIFF juga dapat digunakan untuk keperluan pertukaran antar platform (PC, Machintosh, dan Silicom Graphic). Selain itu, format ini mudah digunakan untuk transfer antarprogram. Hampir semua program yang mampu membaca format berkas bitmap juga mampu membaca format berkas TIFF.[2]

Referensi

  1. ^ Muksin Wijaya (2006). Manipulasi Gbr & Foto Digital Prophotoxi. Elex Media Komputindo. hlm. 42. ISBN 979-20-9907-7. 
  2. ^ Wahana Komputer (2007). Buku Latihan : Teknik Mengolah Foto Digital Dengan Adobe Photoshop Cs3. Elex Media Komputindo. hlm. 32. ISBN 978-979-27-1193-6.