Lompat ke isi

Alonzo Mourning: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
ZéroBot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: sv:Alonzo Mourning
Baris 40: Baris 40:
[[simple:Alonzo Mourning]]
[[simple:Alonzo Mourning]]
[[sr:Алонзо Морнинг]]
[[sr:Алонзо Морнинг]]
[[sv:Alonzo Mourning]]
[[tr:Alonzo Mourning]]
[[tr:Alonzo Mourning]]
[[zh:阿朗佐·莫宁]]
[[zh:阿朗佐·莫宁]]

Revisi per 31 Maret 2012 20.32

Alonzo Mourning

Alonzo Harding Mourning (lahir 8 Februari 1970) adalah seorang pemain NBA (National Basketball Association) di Amerika Serikat dimana sekarang bermain untuk tim Miami Heat. Alonzo Mourning yang biasa disebut dengan singkatan "Zo" bermain untuk posisi tengah (center) biarpun tingginya hanya 2.08 meter (rata-rata pemain tengah NBA mempunyai tinggi di atas 2.1 meter) dan mempunyai berat 119 kg. Kemampuan pertahanannya yang baik membuatnya pernah dua kali menjadi pemain bertahan terbaik di NBA. Dia pernah istirahat sebentar dari NBA untuk operasi cangkok lambung, sesudah sekembalinya di NBA, beberapa tahun kemudian memenangkan gelar NBA-nya yang pertama dengan tim Miami Heat pada tahun 2006. Alonzo Mourning juga pernah bermain untuk tim Charlotte Hornets dan New Jersey Nets.

Karier yang pernah didapat

  • Juara NBA: 2006
  • All-NBA First Team: 1999
  • All-NBA Second Team: 2000
  • 2x pemain bertahan terbaik NBA: 1999, 2000
  • 2x tim bertahan terbaik: 1999, 2000
  • 7x terpilih sebagai pemain bintang: 1994, 1995, 1996, 1997, 2000, 2001, 2002
  • memimpin di NBA dalam peroleh blok per permainan: 3.91 blok per permainan pada tahun 1999
  • NBA All-Rookie 1st Team pada tahun 1993
  • Memenangkan perunggu pada tahun 1990 di kejuaraan dunia bersama dengan tim Amerika Serikat
  • Memenangkan medali emas pada tahun 1994 di kejuaraan dunia dan tahun 2000 di Olimpiade bersama dengan Amerika Serikat

Pranala luar