Lompat ke isi

Sleeq: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 3: Baris 3:
'''Sleeq''' adalah grup musik dari [[Singapura]] yang beraliran musik hip-hop dan RnB serta beranggotakan dua orang yang diantaranya itu [[Ahmad Syarifullah Bin Ahmad Soribah]] atau sapaan akrabnya "Syarif" dan [[Muhammad Alif Abdullah]] dengan sapaan populernya Alyph menjadi seorang rapper pada grup ini. Ketenaran grup musik ini mulai menanjak ketika salah satu lagunya yang berjudul ''[[Cun Saja]]'' terpilih sebagai salah satu lagu terpopuler di Malaysia. Nama grup ini memang lebih terdengar populer di [[Malaysia]] dan [[Singapura]] sebagai tempat dimana grup ini berasal, serta menjadi hal sebaliknya di [[Indonesia]] karena yang menggemari grup musik ini terbilang amat sedikit dan tidak ada grup penggemar dari [[Indonesia]] yang dikhususkan untuk grup tersebut. Lagu-lagu seperti ''[[Pilihlah Aku]]'', ''[[Cun Saja]]'', ''[[Sembunyi]]'' dan ''[[Moviestar]]'' menjadi salah satu pencapaian dari grup yang bertemankan hip-hop ini yang pernah diputar di radio lokal dari [[Singapura]] dan [[Malaysia]].
'''Sleeq''' adalah grup musik dari [[Singapura]] yang beraliran musik hip-hop dan RnB serta beranggotakan dua orang yang diantaranya itu [[Ahmad Syarifullah Bin Ahmad Soribah]] atau sapaan akrabnya "Syarif" dan [[Muhammad Alif Abdullah]] dengan sapaan populernya Alyph menjadi seorang rapper pada grup ini. Ketenaran grup musik ini mulai menanjak ketika salah satu lagunya yang berjudul ''[[Cun Saja]]'' terpilih sebagai salah satu lagu terpopuler di Malaysia. Nama grup ini memang lebih terdengar populer di [[Malaysia]] dan [[Singapura]] sebagai tempat dimana grup ini berasal, serta menjadi hal sebaliknya di [[Indonesia]] karena yang menggemari grup musik ini terbilang amat sedikit dan tidak ada grup penggemar dari [[Indonesia]] yang dikhususkan untuk grup tersebut. Lagu-lagu seperti ''[[Pilihlah Aku]]'', ''[[Cun Saja]]'', ''[[Sembunyi]]'' dan ''[[Moviestar]]'' menjadi salah satu pencapaian dari grup yang bertemankan hip-hop ini yang pernah diputar di radio lokal dari [[Singapura]] dan [[Malaysia]].


== Album ==
Albumnya yang berjudul [[Classiq]] terdiri dari keempat lagu yang pernah diputar di [[Singapura]] dan [[Malaysia]] tersebut, serta lagu lainnya seperti [[Classiq]], [[Untuk Dia]], [[Fireworks]], [[Mabuk]], [[My Spy]], [[Tanya Nama]], [[Ain’t About Later]], [[Terima Kasih Sayang (Sleeq)|Terima Kasih Sayang]] dan [[Selamat Malam (Sleeq)|Selamat Malam]].
*"[[Clasiq]]"

*"[[SleeQ]]"
*"[[In the Q]]"


== Anggota ==
== Anggota ==

Revisi per 20 September 2015 19.31

Sleeq adalah grup musik dari Singapura yang beraliran musik hip-hop dan RnB serta beranggotakan dua orang yang diantaranya itu Ahmad Syarifullah Bin Ahmad Soribah atau sapaan akrabnya "Syarif" dan Muhammad Alif Abdullah dengan sapaan populernya Alyph menjadi seorang rapper pada grup ini. Ketenaran grup musik ini mulai menanjak ketika salah satu lagunya yang berjudul Cun Saja terpilih sebagai salah satu lagu terpopuler di Malaysia. Nama grup ini memang lebih terdengar populer di Malaysia dan Singapura sebagai tempat dimana grup ini berasal, serta menjadi hal sebaliknya di Indonesia karena yang menggemari grup musik ini terbilang amat sedikit dan tidak ada grup penggemar dari Indonesia yang dikhususkan untuk grup tersebut. Lagu-lagu seperti Pilihlah Aku, Cun Saja, Sembunyi dan Moviestar menjadi salah satu pencapaian dari grup yang bertemankan hip-hop ini yang pernah diputar di radio lokal dari Singapura dan Malaysia.

Album

Anggota


Pranala luar