Lompat ke isi

Clarity (lagu Zedd): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rynaldi aditya (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Rynaldi aditya (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 5: Baris 5:
"Clarity" memenangkan Penghargaan [[Grammy Award for Best Dance Recording|Penghargaan Grammy untuk Best Dance Recording]] pada Grammy Award ke-56, kemenangan pertama Zedd dan Foxes.<ref>{{Templat:Cite web|url = http://www.grammy.com/nominees|title = GRAMMY.com|publisher = Grammy Awards|accessdate = 2013-12-07}}</ref>
"Clarity" memenangkan Penghargaan [[Grammy Award for Best Dance Recording|Penghargaan Grammy untuk Best Dance Recording]] pada Grammy Award ke-56, kemenangan pertama Zedd dan Foxes.<ref>{{Templat:Cite web|url = http://www.grammy.com/nominees|title = GRAMMY.com|publisher = Grammy Awards|accessdate = 2013-12-07}}</ref>


== References ==
== Referensi ==
{{Reflist|30em}}
{{Reflist|30em}}
[[Kategori:Singel tahun 2012]]
[[Kategori:Singel tahun 2012]]

Revisi per 25 Oktober 2015 13.52

"Clarity" adalah sebuah lagu milik produser musik elektronik asal Jerman-Rusia Zedd menampilkan vokal dari penyanyi asal Britania Foxes. Lagu ini merupakan singel ketiga dari album studio pertamanya yang bernama sama. Lagu ditulis oleh Zedd, Matthew Koma, Porter Robinson dan Skylar Grey, dirilis sebagai iTunes Single of the Week pada 2 Oktober 2012 dan sebagai EP pada 12 Februari 2013 melalui Interscope Records.

Gubahan panjang dari lagu dirilis pada 18 Februari 2013, menampilkan 10 gubahan ulang termasuk dari Tiësto, Headhunterz, Funkagenda, dan lain-lain.[1] Sejak December 2012 hingga 4 Februari 2013, Zedd mengadakan kontes menggubah ulang untuk lagu ini, dengan 982 entri yang resmi.[2] Gubahan ulang milik pemenang kontes Tom Budin disertakan dalam rilis album kedua Zedd, True Colors.[3]

"Clarity" memenangkan Penghargaan Penghargaan Grammy untuk Best Dance Recording pada Grammy Award ke-56, kemenangan pertama Zedd dan Foxes.[4]

Referensi

  1. ^ "Clarity Remixes (Interscope Records) :: Beatport". Beatport. 2013-02-18. 
  2. ^ "Zedd / 'Clarity' Remix Competition". Zedd.net. 2013-02-04. 
  3. ^ "Zedd Ft. Foxes - Clarity (Tom Budin Remix) by Tom Budin". SoundCloud. 2013-01-08. 
  4. ^ "GRAMMY.com". Grammy Awards. Diakses tanggal 2013-12-07.