Lompat ke isi

Ryan Holmes: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Taketa (bicara | kontrib)
image
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k Robot: Perubahan kosmetika
Baris 20: Baris 20:


Terlahir dari anak seorang petani dan kemudian sempat kuliah di University of Victoria sebelum kemudian drop out, Holmes juga menjadi kontributor untuk [[LinkedIn]] Influencers Program, dengan beragam tulisannya mengenai teknologi dan kewirausahawan.<ref>{{cite web|url=http://www.linkedin.com/influencer/2967511-Ryan-Holmes}}</ref> Holmes juga menjadi kolomnis untuk beberapa media terkemuka seperti Forbes, Fast Company dan Inc.com.
Terlahir dari anak seorang petani dan kemudian sempat kuliah di University of Victoria sebelum kemudian drop out, Holmes juga menjadi kontributor untuk [[LinkedIn]] Influencers Program, dengan beragam tulisannya mengenai teknologi dan kewirausahawan.<ref>{{cite web|url=http://www.linkedin.com/influencer/2967511-Ryan-Holmes}}</ref> Holmes juga menjadi kolomnis untuk beberapa media terkemuka seperti Forbes, Fast Company dan Inc.com.
==Referensi==
== Referensi ==
{{reflist}}
{{reflist}}
==Pranala luar==
== Pranala luar ==
*{{Twitter|invoker}}
* {{Twitter|invoker}}
{{Kanada-bio-stub}}
{{Kanada-bio-stub}}
{{Persondata
{{Persondata

Revisi per 20 Januari 2016 12.17

Ryan Holmes
Berkas:Ryan Holmes, Hootsuite CEO.jpg
Ryan Holmes (2008)
Lahir30 Desember 1974 (umur 49)
Vernon, British Columbia, Kanada
Tempat tinggalVancouver, Kanada
AlmamaterUniversity of Victoria (drop out)
PekerjaanProgrammer situs, pengusaha
Dikenal atasPendiri HootSuite
Facebook: ryan.holmes.hootsuite X: invoker Instagram: invoker LinkedIn: rholmes Modifica els identificadors a Wikidata

Ryan Holmes (lahir 30 Desember 1974) adalah seorang pengusaha teknologi dari Kanada. Ia dikenal sebagai pendiri dan petinggi dari HootSuite, sebuah alat manajemen sosial media untuk bisnis. Holmes memulai pengembangan HootSuite pada tahun 2008 melalui agensi miliknya sendiri Invoke Media.

Terlahir dari anak seorang petani dan kemudian sempat kuliah di University of Victoria sebelum kemudian drop out, Holmes juga menjadi kontributor untuk LinkedIn Influencers Program, dengan beragam tulisannya mengenai teknologi dan kewirausahawan.[1] Holmes juga menjadi kolomnis untuk beberapa media terkemuka seperti Forbes, Fast Company dan Inc.com.

Referensi

  1. ^ http://www.linkedin.com/influencer/2967511-Ryan-Holmes.  Tidak memiliki atau tanpa |title= (bantuan)

Pranala luar