Affandi (militer): Perbedaan antara revisi
Wagino Bot (bicara | kontrib) k →Referensi: minor cosmetic change |
Rachmat-bot (bicara | kontrib) k Robot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 21: | Baris 21: | ||
|footnotes = |
|footnotes = |
||
}} |
}} |
||
'''Drs. H. Affandi, M.Si''' adalah [[Bupati]] [[Jombang]] yang menjabat pada periode [[1998]]-[[2003]]. Ia dikenal sebagai bupati yang religius. |
'''Drs. H. Affandi, M.Si''' adalah [[Bupati]] [[Jombang]] yang menjabat pada periode [[1998]]-[[2003]]. Ia dikenal sebagai bupati yang religius. |
||
== Latar belakang == |
== Latar belakang == |
||
Baris 38: | Baris 38: | ||
{{Kotak_selesai}} |
{{Kotak_selesai}} |
||
{{Bupati Jombang}} |
{{Bupati Jombang}} |
||
[[Kategori:Tokoh dari Jombang]] |
[[Kategori:Tokoh dari Jombang]] |
||
[[Kategori:Tokoh Jawa]] |
[[Kategori:Tokoh Jawa]] |
Revisi per 5 Maret 2016 11.17
Affandi M.Si | |
---|---|
[[Bupati Jombang]] 15 | |
Masa jabatan 1998 – 2003 | |
Presiden | Soeharto BJ Habibie Abdurrahman Wahid Megawati Soekarnoputri |
Gubernur | Basofi Sudirman Imam Utomo |
Sunting kotak info • L • B |
Drs. H. Affandi, M.Si adalah Bupati Jombang yang menjabat pada periode 1998-2003. Ia dikenal sebagai bupati yang religius.
Latar belakang
Affandi dikenal sebagai bupati yang kepemimpinannya bercirikan keislaman. Upaya itu ditempuh dengan menerapkan manajemen islami dan hubungan kerja menurut konsep Agama Islam. Antara lain dengan anjuran pemakaian jilbab bagi karyawati di lingkup Pemkab dan membudayakan salam ketika pertemuan untuk mengungkapkan rasa syukur, maka ia selalu mengajak hadirin di setiap acara yang ia hadiri untuk mengawali acara dengan mengucapkan tiga kali kalimat hamdalah.
Salah satu bentuk terobosan pada masa kepemimpinan Bupati Affandi adalah pemaksimalan peran dan fungsi Badan Amil Zakat Kabupaten. Bahkan mendorong organisasi serupa di masyarakat untuk memajukan ekonomi umat melalui pengelolaan zakat secara amanah dan profesional. Maka sejak saat itu ada program pengentasan kemiskinan dan beasiswa bagi anak yang orangtuanya tidak mampu dari dana zakat, infaq, dan shodaqoh kaum muslimin. Semenjak di bawah kepemimpinan Bupati Affandi, majelis-majelis pengajian dan istighotsah terus digalakkan. Antara lain yang dijadikan agenda rutin setiap hari Jumat pagi di lingkup pemerintah Kabupaten Jombang. Begitulah semangatnya menerjemahkan konsep-konsep kepemimpinan islami sampai-sampai bedug masjid pun ditempatkan di sebuah sudut Pendopo Kabupaten, seolah bersanding mesra dengan gamelan yang dipajang di sisi lain ruang yang sama.
Setelah memimpin Jombang selama lima tahun, akhirnya ia purna tugas sebagai Bupati Jombang. Untuk memberi kesan dan penghormatan kepada pengayom Jombang ini, dilakukan prosesi kirab boyongan dari Pendopo Kabupaten Jombang ke rumahnya di dekat Embong Miring, Desa Denanyar, Kecamatan Jombang. Prosesi tersebut menggunakan rombongan dokar dan becak yang sudah disiapkan sebelumnya.
Referensi
Didahului oleh: Suwoto Adiwibowo |
Bupati Jombang 1998 - 2003 |
Diteruskan oleh: Suyanto |