Lompat ke isi

Gesing, Kandangan, Temanggung: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wagino Bot (bicara | kontrib)
k fix edit
Baris 1: Baris 1:
Desa Gesing, adalah satu desa penghasil Kopi Robusta dengan Kualitas Bagus, Terletak di Kecamatan Kandangan, kabupaten Temanggung, Provinsi Jawa tengah, Indonesia.{{desa
{{desa
|peta =
|peta =
|nama = Gesing
|nama = Gesing

Revisi per 29 April 2016 02.35

Desa Gesing, adalah satu desa penghasil Kopi Robusta dengan Kualitas Bagus, Terletak di Kecamatan Kandangan, kabupaten Temanggung, Provinsi Jawa tengah, Indonesia.

Gesing
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenTemanggung
KecamatanKandangan
Kode Kemendagri33.23.06.2008 Edit nilai pada Wikidata
Luas-
Jumlah penduduk4.562 (2003)
Kepadatan-


Gesing adalah desa paling selatan di kecamatan Kandangan, Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah, Indonesia. Gesing terletak sekitar 5 km dari Kota Temanggung ke utara.

Perkebunan

Desa Gesing memiliki perkebunan kopi yang cukup luas dan produktif. Selain budidaya kopi, di desa Gesing baru-baru ini mengembangkan tanaman jarak yang berguna sebagai bahan bakar alternatif. Selain kedua budi daya tersebut di atas, tanaman-tanaman produktif yang dikembangkan oleh petani di desa Gesing antara lain lada, cengkeh, salak pondoh, dll. Sekitar awal tahun 2008, petani desa Gesing mencoba mengembangkan jamur.