Lompat ke isi

Kerajaan Awanti: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
M. Adiputra (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Borgxbot (bicara | kontrib)
Baris 11: Baris 11:


[[en:Avanti Kingdom]]
[[en:Avanti Kingdom]]
[[hi:अवन्ति]]
[[lt:Avanti]]

Revisi per 26 Januari 2008 03.21

Kerajaan Awanti merupakan salah satu kerajaan Wangsa Yadawa di India Tengah dan Barat. Didirikan oleh salah satu Raja Wangsa Yadawa. Ujjayani (Ujjain, Madhya Pradesh) adalah ibukotanya, di sisi sungai Kshipra, cabang dari sungai Charmanuati, yang merupakan cabang sungai Gangga. Kota Ujjayani di masa lampau sekarang dikenal sebagai Ujjain, kota yang ramai di Madhya Pradesh. Wasudewa Krishna dan Balarama menuntut ilmu di Ujjayani, yang mungkin merupakan kota Wangsa Yadawa yang terkenal sekaligus merupakan pusat pendidikan.