Lompat ke isi

The Archipelago Singers: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Samuelrp (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Samuelrp (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6: Baris 6:
'''The Archipelago Singers''' adalah [[Paduan suara]] dari [[Indonesia]] yang didirikan pada tahun 2008 oleh sekelompok orang yang memiliki minat dan kekaguman yang besar pada musik [[Paduan suara]]. Nama “The Archipelago Singers” dipilih untuk menggambarkan [[Indonesia]]. Seperti namanya, The Archipelago Singers berkomitmen untuk menjadikan paduan suara ini sebagai sarana untuk mempromosikan semangat [[Bhinneka Tunggal Ika]] melalui musik di Indonesia.
'''The Archipelago Singers''' adalah [[Paduan suara]] dari [[Indonesia]] yang didirikan pada tahun 2008 oleh sekelompok orang yang memiliki minat dan kekaguman yang besar pada musik [[Paduan suara]]. Nama “The Archipelago Singers” dipilih untuk menggambarkan [[Indonesia]]. Seperti namanya, The Archipelago Singers berkomitmen untuk menjadikan paduan suara ini sebagai sarana untuk mempromosikan semangat [[Bhinneka Tunggal Ika]] melalui musik di Indonesia.
Tujuan ini terlihat dari komposisi keanggotaan The Archipelago Singers yang terdiri dari para penyanyi yang berasal dari latar belakang suku, agama, profesi, dan usia yang beragam.
Tujuan ini terlihat dari komposisi keanggotaan The Archipelago Singers yang terdiri dari para penyanyi yang berasal dari latar belakang suku, agama, profesi, dan usia yang beragam.

== Konser ==
Sejak didirikan 2008 silam, kelompok paduan suara beranggotakan penyanyi beragam profesi ini telah melaksanakan berbagai konser, antara lain :
* [[2009]] - ''Peace, I Leave With You''
* [[2011]] - ''Pray and Sway'' <ref>[http://www.kompasiana.com/hadisome/sway-and-pray-konser-the-archipelago-choir_5500eca4813311c161fa822a Konser Tahunan 2011], www.kompasiana.com, diakses 31 Oktober 2016</ref>
* [[2012]] - ''Untuk Indonesia''
* [[2012]] - ''Musica Indonesiana''
* [[2013]] - ''Love Dimension''
* [[2013]] - ''Enlightened''
* [[2014]] - ''Special Concert: Inspiring Songs for Inspirational Teachers''
* [[2014]] - ''Cultura''
* [[2015]] - ''Amore'' <ref>[http://www.antaranews.com/berita/480103/the-archipelago-singers-dalam-amore Konser Valentine 2015], www.antaranews.com, diakses 31 Oktober 2016</ref> <ref>[http://musicalprom.com/2015/02/15/cinta-dari-masa-ke-masa-dari-archipelago/ Konser Valentine 2015], www.musicalprom.com, diakses 31 Oktober 2016</ref>
* [[2015]] - ''The Archipelago and The Pearl of The Orient'' <ref>[http://www.antaranews.com/berita/505186/the-archipelago-singers-merajut-prestasi-harumkan-indonesia Pre-kompetisi Manila], www.antaranews.com, diakses 31 Oktober 2016</ref>
* [[2016]] - ''To The Black Sea Coast'' <ref>[http://celebrity.okezone.com/view/2016/04/18/6/24572/dukungan-untuk-the-archipelago-singers Pre-kompetisi Varna], www.okezone.com, diakses 31 Oktober 2016</ref>


== Tur & Prestasi ==
== Tur & Prestasi ==
Baris 41: Baris 55:
* {{URL|http:/thearchipelagosingers.blogspot.com}}
* {{URL|http:/thearchipelagosingers.blogspot.com}}
* {{Twitter|@archipelagosing}}
* {{Twitter|@archipelagosing}}
* {{YouTube|4GRSGiq46ak The Archipelago Singers}}
* {{YouTube|BBMXWNWdNAg The Archipelago Singers}}


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 31 Oktober 2016 14.57

the Archipelago Singers

Sejarah & Filosofi

The Archipelago Singers adalah Paduan suara dari Indonesia yang didirikan pada tahun 2008 oleh sekelompok orang yang memiliki minat dan kekaguman yang besar pada musik Paduan suara. Nama “The Archipelago Singers” dipilih untuk menggambarkan Indonesia. Seperti namanya, The Archipelago Singers berkomitmen untuk menjadikan paduan suara ini sebagai sarana untuk mempromosikan semangat Bhinneka Tunggal Ika melalui musik di Indonesia. Tujuan ini terlihat dari komposisi keanggotaan The Archipelago Singers yang terdiri dari para penyanyi yang berasal dari latar belakang suku, agama, profesi, dan usia yang beragam.

Konser

Sejak didirikan 2008 silam, kelompok paduan suara beranggotakan penyanyi beragam profesi ini telah melaksanakan berbagai konser, antara lain :

  • 2009 - Peace, I Leave With You
  • 2011 - Pray and Sway [1]
  • 2012 - Untuk Indonesia
  • 2012 - Musica Indonesiana
  • 2013 - Love Dimension
  • 2013 - Enlightened
  • 2014 - Special Concert: Inspiring Songs for Inspirational Teachers
  • 2014 - Cultura
  • 2015 - Amore [2] [3]
  • 2015 - The Archipelago and The Pearl of The Orient [4]
  • 2016 - To The Black Sea Coast [5]

Tur & Prestasi

Miltenberg, Jerman (2012)

The Archipelago Singers secara konsisten telah sukses mengharumkan nama Indonesia melalui prestasinya di berbagai kompetisi paduan suara internasional. Dalam tur internasionalnya yang pertama 'Untuk Indonesia' pada tahun 2012, The Archipelago Singers berhasil meraih Juara I untuk Kategori Lagu Rakyat (sekaligus meraih Public Prize) dan
Juara II untuk Kategori Musik Paduan Suara Klasik (sekaligus meraih Golden Diploma for excellent international achievement) pada Kompetisi Paduan Suara Internasional ke-9 di Miltenberg, Jerman.[6]

Vic & Torrevieja, Spanyol (2014)

The Archipelago Singers dengan kostum berbagai daerah dari Indonesia di Spanyol, Juli 2014

Dalam tur internasionalnya yang kedua yaitu Untuk Indonesia 2 pada bulan Juli 2014, The Archipelago Singers berhasil meraih prestasi gemilang dalam dua kompetisi paduan suara internasional yang prestisius.

Pada Festival Paduan Suara Internasional Cantonigros ke-32 di kota Vic, Spanyol, The Archipelago Singers meraih Juara I Kategori Paduan Suara Campuran (dan dianugerahi Generalitat de Catalunya Award) [7] [8]. menjadikan The Archipelago Singers sebagai paduan suara pertama dari Indonesia yang berhasil meraih juara pertama dalam sejarah panjang kompetisi tersebut.

Pada Kompetisi Paduan Suara Internasional Habaneras dan Polifoni yang ke-60 di kota Torrevieja, Spanyol, The Archipelago Singers juga meraih Juara I untuk Kategori Polifoni (sekaligus meraih Costa Blanca Award) dan Penghargaan Khusus Interpretasi Terbaik Lagu Habaneras Popular untuk lagu "Tu" (sekaligus menerima Fransisco Vallejos Special Award).[9]

Manila, Filipina (2015)

Dalam tur internasionalnya yang ketiga yaitu Untuk Indonesia 3 pada bulan Juli 2015, The Archipelago Singers berhasil meraih prestasi gemilang di salah satu kompetisi paduan suara internasional yang prestisius yaitu Kompetisi Paduan Suara Internasional Andrea O. Veneracion ke - 2 yang diselenggarakan oleh Cultural Center of the Phillippines (Pusat Kebudayaan Filipina) bekerja sama dengan salah satu paduan suara terkemuka dunia Phillippine Madrigal Singers atau yang dikenal dengan MADZ

The Archipelago Singers dengan Kostum Baju Bodo di Bulgaria, Mei 2016

The Archipelago Singers berhasil meraih Juara I Kategori Paduan Suara Kamar (Chamber Choir Category) menjadikan The Archipelago Singers sebagai paduan suara pertama dari Indonesia yang berhasil meraih juara pertama dalam sejarah kompetisi tersebut, serta meraih Juara III untuk Kategori Lagu Rakyat (Folklore Category).[10] [11]

Varna, Bulgaria (2016)

Dalam tur internasionalnya yang keempat yaitu Untuk Indonesia 4 pada bulan Mei 2016, The Archipelago Singers berhasil meraih prestasi gemilang di salah satu kompetisi paduan suara internasional yang prestisius yaitu Kompetisi Paduan Suara International Prof. Georgi Dimitrov ke - 37 yang diselenggarakan Komite Grand Prix Paduan Suara Eropa. The Archipelago Singers menjadi satu-satunya kelompok paduan suara dari Asia Tenggara yang bertanding pada kompetisi itu, dan bersaing dengan negara lain dari Eropa seperti Macedonia, Jerman, Finlandia, Latvia, Norwegia, Polandia, Italia, dan tuan rumah Bulgaria. 7 orang dewan juri asal Eropa menilai 10 paduan suara yang bertanding.The Archipelago Singers berhasil meraih Juara 1 Kategori Paduan Suara Campuran [12]

Music Director

Sejak tahun 2012, The Archipelago Singers dibimbing oleh Ega O. Azarya, salah satu Music Director muda berbakat Indonesia. Sebelumnya, The Archipelago Singers dibimbing oleh Satriya Krisna pada tahun 2011 hingga 2012.

Pranala luar

Referensi

  1. ^ Konser Tahunan 2011, www.kompasiana.com, diakses 31 Oktober 2016
  2. ^ Konser Valentine 2015, www.antaranews.com, diakses 31 Oktober 2016
  3. ^ Konser Valentine 2015, www.musicalprom.com, diakses 31 Oktober 2016
  4. ^ Pre-kompetisi Manila, www.antaranews.com, diakses 31 Oktober 2016
  5. ^ Pre-kompetisi Varna, www.okezone.com, diakses 31 Oktober 2016
  6. ^ Hasil Miltenberg 2012, www.miltenberg.de, diakses 31 Oktober 2016
  7. ^ Hasil Cantonigros ke-32, www.fimc.es, diakses 31 Oktober 2016
  8. ^ Liputan KBRI di Madrid tentang Kemenangan di Cantonigros, www.kemlu.go.id, diakses 31 Oktober 2016
  9. ^ Hasil Habaneras dan Polifoni ke-60, www.habaneras.org, diakses 31 Oktober 2016
  10. ^ Pemenang AOV ke-2, www.culturalcenter.gov.ph diakses 31 Oktober 2016
  11. ^ Liputan Indonesia Proud tentang Kemenangan di Manila, www.indonesiaproud.wordpress.com diakses 31 Oktober 2016
  12. ^ Liputan Hasil di Varna dari Detik.com , www.detik.com diakses 31 Oktober 2016