Lompat ke isi

Peter Minuit: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rachmat-bot (bicara | kontrib)
k cosmetic changes
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 15: Baris 15:
|death_place = [[Saint Kitts|St. Christopher]]}}
|death_place = [[Saint Kitts|St. Christopher]]}}


'''Peter Minuit''', '''Pieter Minuit''', '''Pierre Minuit''' atau '''Peter Minnewit''' (1580 – 5 Agustus 1638) adalah seorang tokoh [[Wallonia]] dari [[Wesel]], saat ini menjadi [[Nordrhein-Westfalen]], [[Jerman]], kemudian menjadi bagian dari [[Kadipaten Cleves|Kadipaten Clèves]]. Ia menjabat sebagai [[Direktur-Jenderal Belanda Baru|Direktur-Jenderal]] koloni [[Belanda Baru]] milik [[Belanda]] mulai 1626 hingga 1633, dan ia mendirikan koloni [[Swedia Baru]] milik [[Swedia]] pada 1638. Menurut kisah yang berkembang, Minuit membeli pulau [[Manhattan]] dari [[Penduduk Amerika Asli (AS)|Penduduk Amerika Asli]] tanggal 24 Mei 1626 dengan imbalan barang senilai 60 guilder Belanda. Nilai ini disalahterjemahkan sebagai setara dengan $24 [[USD]].
'''Peter Minuit''', '''Pieter Minuit''', '''Pierre Minuit''' atau '''Peter Minnewit''' (1580 – 5 Agustus 1638) adalah seorang tokoh [[Wallonia]] dari [[Wesel]], saat ini menjadi [[Nordrhein-Westfalen]], [[Jerman]], kemudian menjadi bagian dari [[Kadipaten Cleves|Kadipaten Clèves]]. Ia menjabat sebagai [[Direktur-Jenderal Belanda Baru|Direktur-Jenderal]] koloni [[Belanda Baru]] milik [[Belanda]] mulai 1626 hingga 1633, dan ia mendirikan koloni [[Swedia Baru]] milik [[Swedia]] pada 1638. Menurut kisah yang berkembang, Minuit membeli pulau [[Manhattan]] dari [[Penduduk Amerika Asli (AS)|Penduduk Amerika Asli]] tanggal 24 Mei 1626 dengan imbalan barang senilai 60 guilder Belanda. Nilai ini disalahterjemahkan sebagai setara dengan $24 [[USD]].


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
Baris 25: Baris 25:
* [http://www.kalmarnyckel.org The Kalmar Nyckel Foundation & Tall Ship ''Kalmar Nyckel''.]
* [http://www.kalmarnyckel.org The Kalmar Nyckel Foundation & Tall Ship ''Kalmar Nyckel''.]
* [http://www.nnp.org/nnp/documents/schagen_main.html Pieter (later English spelling ''Peter'') Schaghen, "Letter on the purchase of Manhattan Island"],
* [http://www.nnp.org/nnp/documents/schagen_main.html Pieter (later English spelling ''Peter'') Schaghen, "Letter on the purchase of Manhattan Island"],
* [http://collectvalue.com/collect/servlet/main?action=showCollectorExhibition&id=81&exhibition=883&backAction=home&backPage=0&backSort=Date "Exhibit of 'Novum Belgium' share certificates", in honour of Peter Minuit], CollectValue
* [http://collectvalue.com/collect/servlet/main?action=showCollectorExhibition&id=81&exhibition=883&backAction=home&backPage=0&backSort=Date "Exhibit of 'Novum Belgium' share certificates", in honour of Peter Minuit], CollectValue
* {{Cite Appleton's|Minuit, Peter|year=1900|author=Arthur Elmore Bostwick|notaref=x}}
* {{Cite Appleton's|Minuit, Peter|year=1900|author=Arthur Elmore Bostwick|notaref=x}}



Revisi per 29 Januari 2017 17.58

Peter Minuit
Direktur-Jenderal Belanda Baru 3rd
Masa jabatan
1626–1632
Informasi pribadi
Lahir1580
Wesel (saat ini Nordrhein-Westfalen, Jerman)
Meninggal5 Agustus 1638
St. Christopher
Find a Grave: 7227551 Edit nilai pada Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Peter Minuit, Pieter Minuit, Pierre Minuit atau Peter Minnewit (1580 – 5 Agustus 1638) adalah seorang tokoh Wallonia dari Wesel, saat ini menjadi Nordrhein-Westfalen, Jerman, kemudian menjadi bagian dari Kadipaten Clèves. Ia menjabat sebagai Direktur-Jenderal koloni Belanda Baru milik Belanda mulai 1626 hingga 1633, dan ia mendirikan koloni Swedia Baru milik Swedia pada 1638. Menurut kisah yang berkembang, Minuit membeli pulau Manhattan dari Penduduk Amerika Asli tanggal 24 Mei 1626 dengan imbalan barang senilai 60 guilder Belanda. Nilai ini disalahterjemahkan sebagai setara dengan $24 USD.

Pranala luar

Jabatan politik
Didahului oleh:
Willem Verhulst
Direktur Belanda Baru
4 Mei 1626–1631
Diteruskan oleh:
Sebastiaen Jansen Krol
Jabatan baru
koloni baru
Gubernur Swedia Baru
29 Maret 1638 – 15 Juni 1638
Diteruskan oleh:
Måns Nilsson Kling