Lompat ke isi

Kiam Hiap: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ricky Setiawan (bicara | kontrib)
k perbaiki
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 6: Baris 6:
== Pranala Luar ==
== Pranala Luar ==
http://kiamhiap32.multiply.com/
http://kiamhiap32.multiply.com/

[[Kategori:Media Tionghoa Melayu]]


{{sastra-stub}}
{{sastra-stub}}

[[Kategori:Media Tionghoa Melayu]]

Revisi per 13 Februari 2008 07.50

Sampul muka

Kiam Hiap adalah judul sebuah majalah yang khusus membahas cerita silat. Majalah cerita silat pertama di Indonesia ini diterbitkan pertama kali pada bulan Maret 1931 oleh Kiam Hiap book & co Tasikmalaja dan dicetak oleh V.H. „D.A.S. Koernia Drukkerij Tjiamisweg no 9

Majalah ini bermula dari ide beberapa orang keturunan Tionghoa untuk membuat majalah dengan format satu-buku-satu cerita dengan tujuan memajukan cerita-cerita silat sebagai budaya kaum Tionghoa di Lamjang. Majalah ini juga telah disadur ke dalam bahasa Melayu rendah (pasaran) dan Hokian.

Pranala Luar

http://kiamhiap32.multiply.com/