Lompat ke isi

Elma Theana: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Akuindo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 13: Baris 13:
|occupation = [[Aktris]]
|occupation = [[Aktris]]
|spouse = Ferry Indarto Damono (bercerai) <br/> Julianda Barus
|spouse = Ferry Indarto Damono (bercerai) <br/> Julianda Barus
|partner = [[Rency Milano]] (kakak) <br/> [[Sonny Septian]] (adik)
|partner = [[Rency Milano]] (kakak) <br/> [[Randa Septian|Sonny Septian]] (adik)
|children = '''Pernikahan dengan Ferry Indarto Damono:''' <br/> Isya Adinda Kalia <br/> '''Pernikahan dengan Julianda Barus:'''
|children = '''Pernikahan dengan Ferry Indarto Damono:''' <br/> Isya Adinda Kalia <br/> '''Pernikahan dengan Julianda Barus:'''
|parents = [[Waty Siregar]] (ibu)
|parents = [[Waty Siregar]] (ibu)
Baris 20: Baris 20:
|website =
|website =
}}
}}
'''Elma Theana''' ({{lahirmati|[[Jakarta]]|3|10|1974}}) adalah seorang [[Aktris]] dan Bintang Iklan berkebangsaan [[Indonesia]]. Ibunya bernama [[Wati Siregar]] seorang aktris pada era 1970-180an. Suami pertamanya bernama Ferry Indarto Damono. Setelah bercerai, Elma menikah kembali dengan suami keduanya yaitu Julianda Barus.
'''Elma Theana''' ({{lahirmati|[[Jakarta]]|3|10|1974}}) adalah seorang [[Aktris]] dan [[Iklan|Bintang Iklan]] berkebangsaan [[Indonesia]]. Ibunya bernama [[Wati Siregar]] seorang aktris pada era 1970-180an. Suami pertamanya bernama Ferry Indarto Damono. Setelah bercerai, Elma menikah kembali dengan suami keduanya yaitu Julianda Barus.


== Karier ==
== Karier ==

Revisi per 7 Juni 2017 05.49

Templat:Infobox artis indonesia Elma Theana (lahir 3 Oktober 1974) adalah seorang Aktris dan Bintang Iklan berkebangsaan Indonesia. Ibunya bernama Wati Siregar seorang aktris pada era 1970-180an. Suami pertamanya bernama Ferry Indarto Damono. Setelah bercerai, Elma menikah kembali dengan suami keduanya yaitu Julianda Barus.

Karier

Kariernya dimulai tahun 1990-an sebagai bintang iklan televisi Xon-Ce. Setelah itu, ia memulai kariernya di sinetron Toyib Minta Kawin. Ia juga sempat merambah dunia tarik suara dengan merilis dua album yang berjudul Jangan Pisahkan pada tahun 1995, dan Mana Mungkin pada tahun 1997.

Elma Theana akan berkarier menjadi presenter Liputan Indonesia Siang Bang Habib dan Warta Musik Indonesia Bang Habib.

Filmografi

Film

Sinetron

FTV

  • Hidayah : Anak Durhaka (2013) sebagai Aisyah
  • Aku Tak Ingin Menjadi Anak Durhaka (2015)
  • Menikah Tanpa Restu Ibu
  • Aku Rela Dipenjara Demi Anakku (2016)

Diskografi

Album

  • Jangan Pisahkan (1995)
  • Mana Mungkin (1997)

Pranala luar