Lompat ke isi

Saiful Mujani: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
HsfBot (bicara | kontrib)
k Bot: Perubahan kosmetika
Baris 2: Baris 2:
'''Dr. Saiful Mujani''' lahir di Serang, 8 Agustus 1962. Dia menyelesaikan Pendidikan Strata 1 di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta pada 1989. Bersama rekan-rekan intelektual IAIN Jakarta, ia mendirikan Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat (PPIM) dan menjadi peneliti senior di lembaga itu. Saiful juga tercatat sebagai pendiri jurnal internasional Studia Islamika dan Jurnal Ulumul Qur'an.
'''Dr. Saiful Mujani''' lahir di Serang, 8 Agustus 1962. Dia menyelesaikan Pendidikan Strata 1 di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta pada 1989. Bersama rekan-rekan intelektual IAIN Jakarta, ia mendirikan Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat (PPIM) dan menjadi peneliti senior di lembaga itu. Saiful juga tercatat sebagai pendiri jurnal internasional Studia Islamika dan Jurnal Ulumul Qur'an.


Saiful meraih gelar Master of Arts di tahun 1998 dan Doctor of Philosophy tahun 2003 di Ohio State University dalam bidang political science. DIa menulis disertasi berjudul 'Religious democrats: Democratic culture and Muslim political participation in post-Suharto Indonesia'. Disertasi ini menjadi disertasi terbaik Ohio State University tahun 2004.
Saiful meraih gelar Master of Arts di tahun 1998 dan Doctor of Philosophy tahun 2003 di Ohio State University dalam bidang political science. DIa menulis disertasi berjudul 'Religious democrats: Democratic culture and Muslim political participation in post-Suharto Indonesia'. Disertasi ini menjadi disertasi terbaik Ohio State University tahun 2004.


Sekembalinya dari Amerika Serikat, Saiful bergabung dengan Lembaga Survei Indonesia dan menjadi executive director di lembaga itu selama tiga tahun 2005-2007. Hingga saat ini, dia masih tercatat sebagai peneliti di lembaga tersebut. Tahun 2011, Saiful Mujani mendirikan Saiful Mujani Research and Consulting, sebuah lembaga penelitian dan konsultansi politik dan kebijakan berbasis riset.
Sekembalinya dari Amerika Serikat, Saiful bergabung dengan Lembaga Survei Indonesia dan menjadi executive director di lembaga itu selama tiga tahun 2005-2007. Hingga saat ini, dia masih tercatat sebagai peneliti di lembaga tersebut. Tahun 2011, Saiful Mujani mendirikan Saiful Mujani Research and Consulting, sebuah lembaga penelitian dan konsultansi politik dan kebijakan berbasis riset.


Saiful Mujani adalah ilmuwan politik pertama di luar Amerika Serikat yang dianugerahi penghargaan prestisius Franklin L. Burdette/ Pi Sigma Alpha Award dari American Political Science Association (APSA). Penghargaan yang sama diberikan kepada ilmuwan politik ternama seperti Samuel P. Huntington, Mancur Olson, dan Sidney Tarrow.
Saiful Mujani adalah ilmuwan politik pertama di luar Amerika Serikat yang dianugerahi penghargaan prestisius Franklin L. Burdette/ Pi Sigma Alpha Award dari American Political Science Association (APSA). Penghargaan yang sama diberikan kepada ilmuwan politik ternama seperti Samuel P. Huntington, Mancur Olson, dan Sidney Tarrow.
Baris 15: Baris 15:


Terjadi perubahan paradigma dalam studi politik Indonesia, dari pendekatan yang berpusat pada negara ke pendekatan yang berpusat pada individu warga negara. Terjadi semacam 'behavioral revolution' dalam studi politik indonesia. Paradigma ini mulai mempengaruhi literatur studi politik indonesia.
Terjadi perubahan paradigma dalam studi politik Indonesia, dari pendekatan yang berpusat pada negara ke pendekatan yang berpusat pada individu warga negara. Terjadi semacam 'behavioral revolution' dalam studi politik indonesia. Paradigma ini mulai mempengaruhi literatur studi politik indonesia.
Karya ilmiah Saiful Mujani yang bisa menjadi eksemplar pendekatan behavioristik ini adalah disertasinya “Religious Democrats" (2003), dan bukunya “Religion, Party, and Leadership" (2007), “Kuasa Rakyat" (2012) dan “Critical Democrats" (Forthcoming).
Karya ilmiah Saiful Mujani yang bisa menjadi eksemplar pendekatan behavioristik ini adalah disertasinya “Religious Democrats" (2003), dan bukunya “Religion, Party, and Leadership" (2007), “Kuasa Rakyat" (2012) dan “Critical Democrats" (Forthcoming).


Kontribusi Dr. Saiful Mujani inilah yang mendorong Panel Achmad Bakrie Award 2017 memilihnya sebagai penerima penghargaan untuk bidang pemikiran sosial.
Kontribusi Dr. Saiful Mujani inilah yang mendorong Panel Achmad Bakrie Award 2017 memilihnya sebagai penerima penghargaan untuk bidang pemikiran sosial.

Revisi per 30 Agustus 2017 05.05

Dr. Saiful Mujani lahir di Serang, 8 Agustus 1962. Dia menyelesaikan Pendidikan Strata 1 di Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta pada 1989. Bersama rekan-rekan intelektual IAIN Jakarta, ia mendirikan Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat (PPIM) dan menjadi peneliti senior di lembaga itu. Saiful juga tercatat sebagai pendiri jurnal internasional Studia Islamika dan Jurnal Ulumul Qur'an.

Saiful meraih gelar Master of Arts di tahun 1998 dan Doctor of Philosophy tahun 2003 di Ohio State University dalam bidang political science. DIa menulis disertasi berjudul 'Religious democrats: Democratic culture and Muslim political participation in post-Suharto Indonesia'. Disertasi ini menjadi disertasi terbaik Ohio State University tahun 2004.

Sekembalinya dari Amerika Serikat, Saiful bergabung dengan Lembaga Survei Indonesia dan menjadi executive director di lembaga itu selama tiga tahun 2005-2007. Hingga saat ini, dia masih tercatat sebagai peneliti di lembaga tersebut. Tahun 2011, Saiful Mujani mendirikan Saiful Mujani Research and Consulting, sebuah lembaga penelitian dan konsultansi politik dan kebijakan berbasis riset.

Saiful Mujani adalah ilmuwan politik pertama di luar Amerika Serikat yang dianugerahi penghargaan prestisius Franklin L. Burdette/ Pi Sigma Alpha Award dari American Political Science Association (APSA). Penghargaan yang sama diberikan kepada ilmuwan politik ternama seperti Samuel P. Huntington, Mancur Olson, dan Sidney Tarrow.

Saiful juga aktif menulis di banyak jurnal internasional, seperti American Journal of Political Science, Journal of Democracy, dan Comparative Political Studies. Salah satu artikelnya yang terbit di American Journal of Political Science (2012) terpilih menjadi artikel terbaik di dalam konferensi tahunan APSA tahun 2009.

Dalam waktu dekat, dua karya kolaborasinya "Critical Democrats" dan "Piety and Public Opinion" akan diterbitkan penerbit akademik paling bergengsi di dunia, Cambridge University Press dan Oxford University Press.

Pendekatan keilmuan Saiful Mujani dalam ilmu politik Indonesia mengubah cara kita memahami politik Indonesia. Sebelumnya kesarjanaan politik indonesia lebih didominasi asumsi bahwa pusat kekuasaan ada pada elite, pada tokoh seperti Bung Karno atau Soeharto, tentara, birokrasi, organisasi-organisasi kemasyarakatan besar seperti NU dan Muhammadiyah. Terjadi revolusi sosial tahun 1998. Kekuasaan tidak berpusat di sana, tapi di individu2 rakyat. Pendekatan yang state atau elite centered mengalami krisis.

Terjadi perubahan paradigma dalam studi politik Indonesia, dari pendekatan yang berpusat pada negara ke pendekatan yang berpusat pada individu warga negara. Terjadi semacam 'behavioral revolution' dalam studi politik indonesia. Paradigma ini mulai mempengaruhi literatur studi politik indonesia. Karya ilmiah Saiful Mujani yang bisa menjadi eksemplar pendekatan behavioristik ini adalah disertasinya “Religious Democrats" (2003), dan bukunya “Religion, Party, and Leadership" (2007), “Kuasa Rakyat" (2012) dan “Critical Democrats" (Forthcoming).

Kontribusi Dr. Saiful Mujani inilah yang mendorong Panel Achmad Bakrie Award 2017 memilihnya sebagai penerima penghargaan untuk bidang pemikiran sosial.

Pendidikan

BA Islamic Studies Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta (1989);

MA Political Sciences, Ohio State University, Amerika Serikat (1998);

Ph.D Political Sciences, Ohio State University, Amerika Serikat (2003).

Karier

Editor, Studia Islamika (1994);

Dosen Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta (1994 – Sekarang);

Pendiri dan Peneliti Senior di Pusat Pengkajian Islam dan Masyarakat (PPIM) UIN Jakarta (1995 – Sekarang);

Senior Political Analyst di Metro TV (2004 – Sekarang);

Academic Director, Lembaga Survei Indonesia (2003 – 2005);

Senior Political Analysis di Media Indonesia (2005 – Sekarang);

Executive Director, Lembaga Survei Indonesia (2005 – 2008);

Pendiri Saiful Mujani Research and Consulting (2011);

Peneliti Utama di Lembaga Survei Indonesia.

Karya buku

S Mujani, RW Liddle, K Ambardi 2012, Kuasa rakyat: analisis tentang perilaku memilih dalam pemilihan legislatif dan presiden Indonesia pasca-Orde Baru, Mizan;

S Mujani 2007, Muslim demokrat: Islam, budaya demokrasi, dan partisipasi politik di Indonesia pasca Orde Baru Gramedia Pustaka Utama;

“Religion, Party, and Leadership" (2007);

S Mujani, J Burhanudin 2005, Benturan Peradaban: Sikap dan Perilaku Islamis Indonesia Terhadap Amerika Serikat, PPIM-UIN Jakarta dan Freedom Institute;

Karya jurnal

S Mujani, RW Liddle 2015, 'Indonesia's Democratic Performance: A Popular Assessment', Japanese Journal of Political Science 16 (2), 210-226;

RW Liddle, S Mujani 2013, 'Indonesian democracy: From transition to consolidation', Democracy and Islam in Indonesia, 24-50;

TB Pepinsky, RW Liddle, S Mujani 2012, 'Testing Islam's political advantage: Evidence from Indonesia', American Journal of Political Science 56 (3), 584-600;

S Mujani, RW Liddle 2012, 'Generational Change, Political Institutions, and Regime Support in East Asia', Taiwan Journal of Democracy 9, 173-197;

S Mujani, RW Liddle 2010, 'Voters and the new Indonesian democracy', in 'Problems of Democratization in Indonesia: Elections, Institutions, and Society. Singapore: ISEAS Publishing;

TB Pepinsky, RW Liddle, S Mujani 2010, 'Indonesian democracy and the transformation of political Islam', Annual Meeting of the Association of Asian Studies, March, Philadelphia, PA;

S Mujani, RW Liddle 2010, 'Personalities, parties, and voters', Journal of Democracy 21 (2), 35-49;

S Mujani, RW Liddle 2010, 'POLITICS, ISLAM, AND PUBLIC, in Islam in Southeast Asia: Critical Concepts in Islamic Studies 3, 339;

W Liddle, S Mujani 2009, 'Struggle for the Soul of Islam: Inside Indonesia', Ohio State University. Mershon Center for International Security Studies;

S Mujani, RW Liddle 2009, 'Muslim Indonesia's Secular Democracy', Asian Survey 49 (4), 575-590;

S Mujani, RW Liddle 2009, 'Parties and Candidates in the Run-up to the 2009 Indonesian National Elections', Lembaga Survei Indonesia, Jakarta;

TB Pepinsky, RW Liddle, S Mujani 2009, 'Testing Political Islam’s Economic Advantage: The Case of Indonesia', American Political Science Association Annual Meeting September, 3-6;

S Mujani 2008, 'Civil Society and Tolerance in Indonesia', in Islam Beyond Conflict: Indonesian Islam and Western Political Theory, 181;

RW Liddle & S Mujani 2007, 'Leadership, party, and religion: Explaining voting behavior in Indonesia', Comparative Political Studies, 40 (7), 832-857;

RW Liddle, S Mujani 2007, 'Islamist Parties and Democracy: The Indonesian Case', Working paper, the Ohio State University;

RW Liddle, S Mujani 2006, 'Indonesia in 2005: A new multiparty presidential democracy', Asian Survey 46 (1), 132-139;

RW Liddle, S Mujani 2005, 'Indonesia in 2004: The Rise of Susilo Bambang Yudhoyono', Asian Survey 45 (1), 119-126;

W Liddle, S Mujani 2005, Indonesian National Election Project

RW Liddle, S Mujani 2005, 'Comparing the 1999 and 2004 Indonesian legislative elections', Association for Asian Studies Annual Meeting;

S Mujani 2005, 'Anti-Americanism in Contemporary Indonesia', Studia Islamika 12 (2);

W Liddle, M Saiful 2004, 'Politics, Islam, and Public Opinion', Journal of Democracy, 15 (1), 109-123;

S Mujani 2004, 'Religious democrats: Democratic culture and Muslim political participation in post-Suharto Indonesia, Dissertation, The Ohio State University;

S Mujani, RW Liddle 2004, 'Politics, Islam, and public opinion', Journal of Democracy 15 (1), 109-123;

RW Liddle, S Mujani 2003, 'The Real Face of Indonesian Islam', The New York Times, 15-15;

S Mujani 2001, 'Civil Islam atau Uncivil State: Masalah Demokratisasi dalam Masyarakat Muslim', Studia Islamika 8 (2);

RW Liddle, S Mujani 2000, 'The triumph of leadership: Explaining the 1999 Indonesian vote', Unpublished MS, Department of Political Science, Ohio State University;

S Mujani 1996, 'Politik Indonesia Tahun 1990-an: Kebangkitan Ideologi?', Studia Islamika 3 (1);

S Mujani 1995, 'Mitos Politik Aliran dan Aspirasi Politik ICMI Modernis', Studia Islamika 2 (1);

S Mujani 1994, 'Devaluating the Aliran Politics: Views from the third Congress of the PPP', Studia Islamika 1 (3);

S Mujani 1994, 'Identitas Negara-Bangsa dan Kebangkitan Islam: Perbandingan Malaysia dan Indonesia', Studia Islamika 1 (2);

S Mujani 1994, 'Kultur Kelas Menengah dan Kelahiran ICMI', Studia Islamika 1 (1);

S Mujani 1994, 'Mu‘tazilah and the Modernization of the Indonesian Muslim Community: Intellectual Portrait of Harun Nasution', Studia Islamika 1 (1);