Lompat ke isi

Ikatan Pelajar Muhammadiyah: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi ''''Ikatan Pelajar Muhammadiyah''' Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) berdiri 18 Juli 1961, hampir setengah abad setelah Muhammadiyah berdiri.<ref name=":0">http://w...'
Tag: tanpa kategori [ * ] VisualEditor
 
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 3: Baris 3:
Keberadaan Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) berperan sebagai pendukung misi Muhammadiyah dan tampil sebagai pelopor, pelangsung dan penyempurna perjuangan Muhammadiyah. <ref>{{Cite web|url=https://ipm.or.id/|title=Ikatan Pelajar Muhammadiyah|website=Ikatan Pelajar Muhammadiyah|language=id-ID|access-date=2018-05-25}}</ref> IPM sebagai pelopor penggerak ''amar ma'ruf nahi munkar'' mempunyai nilai-nilai dasar IPM yaitu
Keberadaan Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) berperan sebagai pendukung misi Muhammadiyah dan tampil sebagai pelopor, pelangsung dan penyempurna perjuangan Muhammadiyah. <ref>{{Cite web|url=https://ipm.or.id/|title=Ikatan Pelajar Muhammadiyah|website=Ikatan Pelajar Muhammadiyah|language=id-ID|access-date=2018-05-25}}</ref> IPM sebagai pelopor penggerak ''amar ma'ruf nahi munkar'' mempunyai nilai-nilai dasar IPM yaitu


# Nilai Keislaman (Menegakkan dan menjunjung  tinggi nilai-nilai ajaran Islam).<ref name=":0" /> [[Islam]] yang dimaksud adalah agama yang mengimani satu Tuhan yaitu Allah SWT.<ref>{{Cite journal|date=2018-03-01|title=Islam|url=https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Islam&oldid=13735566|journal=Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas|language=id}}</ref> agama rahmatan til 'alamin yang disebarkan oleh Nabi Muhammad SAW yang bersumber dari Al-Quran dan Assunnah serta .membawa kebenaran, keadilan, kesejahteraan, dan ketentraman bagi seluruh umat manusia<ref name=":0" />
# Nilai Keislaman (Menegakkan dan menjunjung  tinggi nilai-nilai ajaran Islam).<ref name=":0" /> [[Islam]] yang dimaksud adalah agama yang mengimani satu Tuhan yaitu Allah SWT.<ref>{{Cite journal|date=2018-03-01|title=Islam|url=https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Islam&oldid=13735566|journal=Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas|language=id}}</ref> agama rahmatan til 'alamin yang disebarkan oleh Nabi Muhammad SAW yang bersumber dari Al-Quran dan Assunnah serta membawa kebenaran, keadilan, kesejahteraan, dan ketentraman bagi seluruh umat manusia<ref name=":0" />
# Nilai Keilmuan (Terbentuknya pelajar muslim  yang berilmu).<ref name=":0" /> Ilmu merupakan jendela dunia, dengan ilmu setiap orang mampu melihat dunia dari berbagai sisi.<ref name=":0" /> Ilmu bukan sekadar [[pengetahuan]] (''knowledge''), tetapi merangkum sekumpulan pengetahuan berdasarkan [[teori]]-teori yang disepakati dan dapat secara sistematik diuji dengan seperangkat [[metode]] yang diakui dalam bidang ilmu tertentu.<ref>{{Cite journal|date=2018-04-13|title=Ilmu|url=https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Ilmu&oldid=13832182|journal=Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas|language=id}}</ref>
# Nilai Keilmuan (Terbentuknya pelajar muslim  yang berilmu).<ref name=":0" /> Ilmu merupakan jendela dunia, dengan ilmu setiap orang mampu melihat dunia dari berbagai sisi.<ref name=":0" /> Ilmu bukan sekadar [[pengetahuan]] (''knowledge''), tetapi merangkum sekumpulan pengetahuan berdasarkan [[teori]]-teori yang disepakati dan dapat secara sistematik diuji dengan seperangkat [[metode]] yang diakui dalam bidang ilmu tertentu.<ref>{{Cite journal|date=2018-04-13|title=Ilmu|url=https://wiki-indonesia.club/w/index.php?title=Ilmu&oldid=13832182|journal=Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas|language=id}}</ref>
# .Nilai Kekaderan (Terbentuknya pelajar muslim  yang militan dan berakhlak mulia). <ref name=":0" />
# .Nilai Kekaderan (Terbentuknya pelajar muslim  yang militan dan berakhlak mulia). <ref name=":0" />

Revisi per 25 Mei 2018 10.45

Ikatan Pelajar Muhammadiyah Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) berdiri 18 Juli 1961, hampir setengah abad setelah Muhammadiyah berdiri.[1] Namun demikian, latar belakang berdirinya IPM tidak terlepas kaitannya dengan latar belakang berdirinya Muhammadiyah sebagai gerakan dakwah Islam amar ma'ruf nahi mungkar yang ingin metakukan pemurnian terhadap pengamalan ajaran Islam, sekaligus sebagai salah satu konsekuensi dari banyaknya sekolah yang merupakan amal usaha Muhammadiyah untuk membina dan mendidik kader. [1]

Keberadaan Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) berperan sebagai pendukung misi Muhammadiyah dan tampil sebagai pelopor, pelangsung dan penyempurna perjuangan Muhammadiyah. [2] IPM sebagai pelopor penggerak amar ma'ruf nahi munkar mempunyai nilai-nilai dasar IPM yaitu

  1. Nilai Keislaman (Menegakkan dan menjunjung  tinggi nilai-nilai ajaran Islam).[1] Islam yang dimaksud adalah agama yang mengimani satu Tuhan yaitu Allah SWT.[3] agama rahmatan til 'alamin yang disebarkan oleh Nabi Muhammad SAW yang bersumber dari Al-Quran dan Assunnah serta membawa kebenaran, keadilan, kesejahteraan, dan ketentraman bagi seluruh umat manusia[1]
  2. Nilai Keilmuan (Terbentuknya pelajar muslim  yang berilmu).[1] Ilmu merupakan jendela dunia, dengan ilmu setiap orang mampu melihat dunia dari berbagai sisi.[1] Ilmu bukan sekadar pengetahuan (knowledge), tetapi merangkum sekumpulan pengetahuan berdasarkan teori-teori yang disepakati dan dapat secara sistematik diuji dengan seperangkat metode yang diakui dalam bidang ilmu tertentu.[4]
  3. .Nilai Kekaderan (Terbentuknya pelajar muslim  yang militan dan berakhlak mulia). [1]
  4. .Nilai Kemandirian (Terbentuknya pelajar muslim yang terampil).[1]
  5. Nilai Kemasyarakatan (Terwujudnya masyarakat Islam yang sebenar-benarnya/ The Realislamic Society).[1]

Referensi

  1. ^ a b c d e f g h i http://www.muhammadiyah.or.id/content-88-det-ipm.html
  2. ^ "Ikatan Pelajar Muhammadiyah". Ikatan Pelajar Muhammadiyah. Diakses tanggal 2018-05-25. 
  3. ^ "Islam". Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas. 2018-03-01. 
  4. ^ "Ilmu". Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas. 2018-04-13.