Lompat ke isi

Simona Halep: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RuciKo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
RuciKo (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 11: Baris 11:
| careerprizemoney = [[US$]] 15.754.771
| careerprizemoney = [[US$]] 15.754.771
| singlesrecord = {{tennis record|won=367|lost=174}}
| singlesrecord = {{tennis record|won=367|lost=174}}
| singlestitles = 14 [[Women's Tennis Association|WTA]], 6 [[International Tennis Federation|ITF]]
| singlestitles = 16 [[Women's Tennis Association|WTA]], 6 [[International Tennis Federation|ITF]]
| highestsinglesranking = No. 1 (28 Mei 2018)
| highestsinglesranking = No. 1 (28 Mei 2018)
| currentsinglesranking = No. 1 (28 Mei 2018)
| currentsinglesranking = No. 1 (28 Mei 2018)
Baris 19: Baris 19:
'''Simona Halep''' ({{IPA-ro|siˈmona haˈlep}};<ref>{{cite web |url=http://www.sport.ro/tenis/simona-a-explicat-cum-se-pronunta-corect-numele-ei-de-familie-fiecare-zice-cum-poate-dar-se-pronunta-altfel.html|title=Simona a explicat cum se pronunta corect numele ei de familie|publisher=Sport.ro|language=Romanian|trans_title=Simona has explained how her last name is spoken out correctly|accessdate= |date=9 November 2014}}</ref> lahir 27 September 1991) adalah [[petenis]] putri [[Rumania]] yang memulai karier profesionalnya di tahun 2006.
'''Simona Halep''' ({{IPA-ro|siˈmona haˈlep}};<ref>{{cite web |url=http://www.sport.ro/tenis/simona-a-explicat-cum-se-pronunta-corect-numele-ei-de-familie-fiecare-zice-cum-poate-dar-se-pronunta-altfel.html|title=Simona a explicat cum se pronunta corect numele ei de familie|publisher=Sport.ro|language=Romanian|trans_title=Simona has explained how her last name is spoken out correctly|accessdate= |date=9 November 2014}}</ref> lahir 27 September 1991) adalah [[petenis]] putri [[Rumania]] yang memulai karier profesionalnya di tahun 2006.


Selama kariernya dia telah meraih 16 gelar tunggal WTA (termasuk dua gelar [[Turnamen WTA Premier|Premier Mandatory]], [[Indian Wells Masters]] dan [[Madrid Open]]). Prestasi terbaiknya di turnamen [[Grand Slam (tenis)|Grand Slam]] adalah saat menjadi juara [[Perancis Terbuka|Roland-Garros]] di tahun 2018.
Selama kariernya dia telah meraih 16 gelar tunggal WTA (termasuk dua gelar [[Turnamen WTA Premier|Premier Mandatory]], [[Indian Wells Masters]] dan [[Madrid Open]]). Prestasi terbaiknya di turnamen [[Grand Slam (tenis)|Grand Slam]] adalah saat menjadi juara [[Perancis Terbuka|Roland-Garros]] di tahun 2018. <ref>{{cite web|url https://www.rolandgarros.com/en-us/article/roland-garros-2018-simona-halep-beats-sloane-stephens-to-win-womens-singles-title


== Karier ==
== Karier ==

Revisi per 10 Juni 2018 12.57

Simona Halep
Halep di AS Terbuka 2016
Kebangsaan Rumania
Tempat tinggalConstanța, Rumania
Lahir27 September 1991 (umur 33)
Constanța, Rumania
Tinggi168 cm (5 ft 6 in)
Memulai pro2006
Total hadiahUS$ 15.754.771
Tunggal
Rekor (MK)367–174 (67.84%)
Gelar16 WTA, 6 ITF
Peringkat tertinggiNo. 1 (28 Mei 2018)
Peringkat saat iniNo. 1 (28 Mei 2018)
Rekor (MK)67–71
Statistik terbaru dimutakhir pada 9 Juni 2018.

Simona Halep (pengucapan bahasa Rumania: [siˈmona haˈlep];[1] lahir 27 September 1991) adalah petenis putri Rumania yang memulai karier profesionalnya di tahun 2006.

Selama kariernya dia telah meraih 16 gelar tunggal WTA (termasuk dua gelar Premier Mandatory, Indian Wells Masters dan Madrid Open). Prestasi terbaiknya di turnamen Grand Slam adalah saat menjadi juara Roland-Garros di tahun 2018. Kesalahan pengutipan: Tag <ref> harus ditutup oleh </ref> Dia juga lolos ke semifinal turnamen ITF $ 50.000 di turnamen Minsk, Belarus dan ITF $ 25.000 di Opole, Polandia pada bulan November.

Sponsor pakaian Simona Halep saat ini adalah Adidas, setelah sebelumnya dipasok oleh Lacoste dan sepatunya oleh Nike.[2] Pada bulan November 2014 dia juga menandatangani kesepakatan dengan Vodafone Rumania selama 3 tahun. [3] Pada 2016, Halep mensponsori jam tangan Hublot.[4] Pada 2017, Halep adalah brand ambassador untuk Mercedes-Benz Romania.[5]

Final Grand Slam

Tunggal: 2 (2 runner-up)

Hasil Tahun Turnamen Permukaan Lawan Skor
Runner-up 2014 Perancis Terbuka Tanah liat Rusia Maria Sharapova 4–6, 7–6(7–5), 4–6
Runner-up 2017 Perancis Terbuka Tanah liat Latvia Jeļena Ostapenko 6–4, 4–6, 3–6

Referensi

  1. ^ "Simona a explicat cum se pronunta corect numele ei de familie" (dalam bahasa Romanian). Sport.ro. 9 November 2014. 
  2. ^ Simona Halep joins the adidas family, Situs resmi Adidas, 7 Mei 2014 (Inggris)
  3. ^ Simona Halep a semnat pe 300.000 de euro anual cu Vodafone (Rumania)
  4. ^ "Instagram post by Simona Halep • Feb 9, 2016 at 4:01pm UTC". Instagram (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-05-13. 
  5. ^ "Simona Halep partners with Mercedes-Benz" (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2017-06-05.  (Inggris)

Pranala luar