Mila Kunis: Perbedaan antara revisi
Tampilan
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
k bot Menambah: mk:Мила Кунис |
||
Baris 51: | Baris 51: | ||
[[ja:ミラ・キュニス]] |
[[ja:ミラ・キュニス]] |
||
[[ko:밀라 쿠니스]] |
[[ko:밀라 쿠니스]] |
||
[[mk:Мила Кунис]] |
|||
[[ms:Mila Kunis]] |
[[ms:Mila Kunis]] |
||
[[nl:Mila Kunis]] |
[[nl:Mila Kunis]] |
Revisi per 1 Mei 2008 04.59
Mila Kunis | |
---|---|
Lahir | Milena Markovna Kunis |
Nama lain | Mila Kunis |
Penghargaan
| |
|
Milena Markovna "Mila" Kunis (bahasa Rusia: Милена Маркοвна Кунис, bahasa Ukraina: Мілена Марківна Куніс; lahir 14 Agustus 1983) merupakan seorang aktris berkebangsaan Ukraina-Amerika Serikat, terkenal dalam bermain peranan Jackie Burkhart dalam film seri That '70s Show dan Meg Griffin di Family Guy.
Dia mengatakan bahwa dia telah hidup bersama dengan Macaulay Culkin selama enam tahun.
Filmografi
- That '70s Show (1998 — 2006), Jackie Burkhart
- Family Guy, Meg Griffin
- Moving McAllister, Michelle
- Forgetting Sarah Marshall, Rachel
Pranala luar
- Mila Kunis di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Biografi That '70s Show