Lompat ke isi

Pulau Breueh: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
LaninBot (bicara | kontrib)
k ibukota → ibu kota
Baris 14: Baris 14:
'''Pulau Breueh''' adalah sebuah [[pulau]] yang terletak di sebelah [[barat laut]] [[pulau Sumatra]] dan di sebelah [[barat laut]] [[pulau Weh]]. Di lihat berdasarkan titik koordinat, pulau ini berada di koordinat {{coor dms|5|42|0|N|95|4|0|E|}}.
'''Pulau Breueh''' adalah sebuah [[pulau]] yang terletak di sebelah [[barat laut]] [[pulau Sumatra]] dan di sebelah [[barat laut]] [[pulau Weh]]. Di lihat berdasarkan titik koordinat, pulau ini berada di koordinat {{coor dms|5|42|0|N|95|4|0|E|}}.


Secara administratif pulau ini termasuk dalam wilayah [[kecamatan]] [[Pulo Aceh, Aceh Besar|Pulau Aceh]], [[Kabupaten Aceh Besar]]. Dan di pulau Breueh inilah ibukota kecamatan Pulau Aceh yaitu kota [[Lampuyang, Pulo Aceh, Aceh Besar|Lampuyang]] berada.
Secara administratif pulau ini termasuk dalam wilayah [[kecamatan]] [[Pulo Aceh, Aceh Besar|Pulau Aceh]], [[Kabupaten Aceh Besar]]. Dan di pulau Breueh inilah ibu kota kecamatan Pulau Aceh yaitu kota [[Lampuyang, Pulo Aceh, Aceh Besar|Lampuyang]] berada.


Pulau-pulau lain yang berada di sekitar pulau Breueh antara lain:
Pulau-pulau lain yang berada di sekitar pulau Breueh antara lain:

Revisi per 5 Juni 2019 22.39

Breueh
Koordinat5°42′0″LU,95°4′0″BT
NegaraIndonesia
Gugus kepulauanSumatra
ProvinsiAceh
KabupatenAceh Besar
Luaskm²
Populasi-
Peta
Peta Pulau Breueh, Pulau Nasi dan Pulau Teunom

Pulau Breueh adalah sebuah pulau yang terletak di sebelah barat laut pulau Sumatra dan di sebelah barat laut pulau Weh. Di lihat berdasarkan titik koordinat, pulau ini berada di koordinat 5°42′0″LU,95°4′0″BT.

Secara administratif pulau ini termasuk dalam wilayah kecamatan Pulau Aceh, Kabupaten Aceh Besar. Dan di pulau Breueh inilah ibu kota kecamatan Pulau Aceh yaitu kota Lampuyang berada.

Pulau-pulau lain yang berada di sekitar pulau Breueh antara lain:

Referensi

Lihat pula