Lompat ke isi

Cok Cang (Cokcangan): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Perubahan kosmetika
LaninBot (bicara | kontrib)
k Menghilangkan spasi sebelum tanda koma dan tanda titik dua
Baris 8: Baris 8:
</poem>
</poem>


Lagu lainnya :
Lagu lainnya:


<poem>
<poem>

Revisi per 7 Juni 2019 22.23

Bermain cok cang (cokcangan)

Cok cang (cokcangan) merupakan lagu permainan sunda yang ditujukan untuk berhitung sebelum anak-anak melakukan permainan kucing-kucingan atau permainan sentuh berlarian dengan cara ketika ada salah satu anak yang tersentuh oleh anak yang terhitung, maka anak tersebut yang tersentuh kalah dan harus menyentuh temannya yang lain yang tak terhitung.[1]

Cok cang si pencok si kacang
Si niti anggolati
Si togog montok.[1][2]

Lagu lainnya:

Cok cang si pendék si kacang
Si niti anggolati
Dog clo
Bo lo nyon, atau

Cok cang si pendék si kacang
Si niti anggolati
Lameta déning si togog
Montok.[1][2]

Referensi

  1. ^ a b c Hidayat, Rachmat Taufiq, spk.2005.Peperenian Urang Sunda.Bandung:Kiblat
  2. ^ a b Kawih kaulinan barudak](diakses tanggal 03 Mei 2011)