Lompat ke isi

Prancis Terbuka 2019: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rintisan pranala merah dari Halaman Utama
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
 
Memperbaiki pranala
Tag: Suntingan visualeditor-wikitext
Baris 1: Baris 1:
[[File:RolandGarrosCentral.jpg|thumb|Lapangan Philippe Chatrier, tempat final Prancis Terbuka 2019 dilangsungkan.]]
[[File:RolandGarrosCentral.jpg|thumb|Lapangan Philippe Chatrier, tempat final Prancis Terbuka 2019 dilangsungkan.]]
'''Prancis Terbuka 2019''' adalah [[Pertandingan Akbar]] (''Grand Slam'') [[tenis]] di [[lapangan tanah liat]] luar ruang yang digelar di [[Stade Roland Garros]], [[Paris]], [[Prancis]] pada tanggal 26 Mei–9 Juni 2019. Turnamen ini mempertandingkan nomor tunggal, ganda, campuran, junior, dan kursi roda. [[Rafael Nada]] sebagai juara bertahan tunggal putra kembali berhasil menjadi juara dan mencetak rekor gelar juara tunggal Prancis Terbuka yang ke-12. Juara bertahan tunggal putri, [[Simona Halep]], gagal dan kalah pada perempat final.
'''Prancis Terbuka 2019''' adalah [[Pertandingan Akbar]] (''Grand Slam'') [[tenis]] di [[lapangan tanah liat]] luar ruang yang digelar di [[Stade Roland Garros]], [[Paris]], [[Prancis]] pada tanggal 26 Mei–9 Juni 2019. Turnamen ini mempertandingkan nomor tunggal, ganda, campuran, junior, dan kursi roda. [[Rafael Nadal]] sebagai juara bertahan tunggal putra kembali berhasil menjadi juara dan mencetak rekor gelar juara tunggal Prancis Terbuka yang ke-12. Juara bertahan tunggal putri, [[Simona Halep]], gagal dan kalah pada perempat final.


Turnamen kali ini adalah turnamen Prancis Terbuka yang ke-123 dan merupakan ajang Pertandingan Akbar yang kedua pada 2019. Nomor tunggal menyertakan 16 putra dan 12 putri untuk kualifikasi dari 128 pemain untuk tiap nomor. Hal ini berbeda dengan dua turnamen Pertandingan Akbar lainnya ([[Australia Terbuka]] dan [[Kejuaraan Wimbledon|Wimbledon]]), yang sejak 2019 menaikkan jumlah peserta kualifikasi putri menjadi 16 agar sama dengan [[AS Terbuka (tenis)|AS Terbuka]].
Turnamen kali ini adalah turnamen Prancis Terbuka yang ke-123 dan merupakan ajang Pertandingan Akbar yang kedua pada 2019. Nomor tunggal menyertakan 16 putra dan 12 putri untuk kualifikasi dari 128 pemain untuk tiap nomor. Hal ini berbeda dengan dua turnamen Pertandingan Akbar lainnya ([[Australia Terbuka]] dan [[Kejuaraan Wimbledon|Wimbledon]]), yang sejak 2019 menaikkan jumlah peserta kualifikasi putri menjadi 16 agar sama dengan [[AS Terbuka (tenis)|AS Terbuka]].

Revisi per 9 Juni 2019 17.57

Lapangan Philippe Chatrier, tempat final Prancis Terbuka 2019 dilangsungkan.

Prancis Terbuka 2019 adalah Pertandingan Akbar (Grand Slam) tenis di lapangan tanah liat luar ruang yang digelar di Stade Roland Garros, Paris, Prancis pada tanggal 26 Mei–9 Juni 2019. Turnamen ini mempertandingkan nomor tunggal, ganda, campuran, junior, dan kursi roda. Rafael Nadal sebagai juara bertahan tunggal putra kembali berhasil menjadi juara dan mencetak rekor gelar juara tunggal Prancis Terbuka yang ke-12. Juara bertahan tunggal putri, Simona Halep, gagal dan kalah pada perempat final.

Turnamen kali ini adalah turnamen Prancis Terbuka yang ke-123 dan merupakan ajang Pertandingan Akbar yang kedua pada 2019. Nomor tunggal menyertakan 16 putra dan 12 putri untuk kualifikasi dari 128 pemain untuk tiap nomor. Hal ini berbeda dengan dua turnamen Pertandingan Akbar lainnya (Australia Terbuka dan Wimbledon), yang sejak 2019 menaikkan jumlah peserta kualifikasi putri menjadi 16 agar sama dengan AS Terbuka.

Tahun 2019 adalah tahun terakhir penutup atap tidak diberikan untuk lapangan tenis. Pada 5 Juni 2019, seluruh pertandingan selama satu hari dibatalkan karena hujan deras. [1] Prancis Terbuka menjadi satu-satunya seri Pertandingan Akbar yang mempertahankan sistem set keuntungan (advantage set) pada set terakhir setelah Australia Terbuka dan Wimbledon beralih ke sistem pemutus seri (tiebreak). [2][3]

Catatan kaki

Referensi