Lompat ke isi

Bruce Bennett: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
WikiDreamer Bot (bicara | kontrib)
+ fr.wiki
Baris 18: Baris 18:
[[es:Bruce Bennett]]
[[es:Bruce Bennett]]
[[fi:Bruce Bennett]]
[[fi:Bruce Bennett]]
[[fr:Bruce Bennett]]
[[ja:ブルース・ベネット]]
[[ja:ブルース・ベネット]]
[[pl:Bruce Bennett]]
[[pl:Bruce Bennett]]

Revisi per 30 Juni 2008 12.27

Bruce Bennett

Bruce Bennett (lahir 19 Mei 1906) adalah aktor AS yang dalam film-film Tarzan-nya menggunakan nama aslinya Herman Brix.

Ia memulai karir nya sebagai olahragawan, memenangkan medali perak untuk Shot put dalam Olimpiade Musim Panas 1928. Ia kemudian dipilih oleh Ashton Dearholt dari Burroughs-Tarzan Enterprises Inc. untuk membintangi seri film The New Adventures of Tarzan pada 1935 menggantikan Johnny Weissmuller dan Buster Crabbe. Tarzan yang diperankan Brix dapat bicara bahasa Inggris dengan lancar, seperti di buku.

Setelah kembali dari militer, ia mengganti namanya menjadi Bruce Bennett dan membintangi film-film Mildred Pierce (1945), Nora Prentiss (1947), Dark Passage (1947), The Treasure of the Sierra Madre (1948), Mystery Street (1950), dan Sudden Fear (1952).