Lompat ke isi

Lebaksiu, Tegal: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
locator
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 13: Baris 13:
'''Kecamatan Lebaksiu''' adalah salah satu [[kecamatan]] di [[Kabupaten Tegal]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Terletak di sebelah selatan [[kota Slawi]] menuju ke arah [[Purwokerto]], Lebaksiu membawahi beberapa [[desa]], di antaranya: [[Lebaksiu Lor, Lebaksiu, Tegal|Lebaksiu Lor]], [[Kajen, Lebaksiu, Tegal|Kajen]], [[Jatimulya, Lebaksiu, Tegal|Jatimulya]], [[Lebaksiu Kidul, Lebaksiu, Tegal|Lebaksiu Kidul]], [[Yamansari, Lebaksiu, Tegal|Yamansari]], [[Duren Sawit, Lebaksiu, Tegal|Duren Sawit]], [[Kesuben, Lebaksiu, Tegal|Kesuben]], [[Balaradin, Lebaksiu, Tegal|Balaradin]], [[Kambangan, Lebaksiu, Tegal|Kambangan]], [[Tegalandong, Lebaksiu, Tegal|Tegalandong]], dan [[Selarang Kidul, Lebaksiu, Tegal|Selarang Kidul]].
'''Kecamatan Lebaksiu''' adalah salah satu [[kecamatan]] di [[Kabupaten Tegal]], [[Jawa Tengah]], [[Indonesia]]. Terletak di sebelah selatan [[kota Slawi]] menuju ke arah [[Purwokerto]], Lebaksiu membawahi beberapa [[desa]], di antaranya: [[Lebaksiu Lor, Lebaksiu, Tegal|Lebaksiu Lor]], [[Kajen, Lebaksiu, Tegal|Kajen]], [[Jatimulya, Lebaksiu, Tegal|Jatimulya]], [[Lebaksiu Kidul, Lebaksiu, Tegal|Lebaksiu Kidul]], [[Yamansari, Lebaksiu, Tegal|Yamansari]], [[Duren Sawit, Lebaksiu, Tegal|Duren Sawit]], [[Kesuben, Lebaksiu, Tegal|Kesuben]], [[Balaradin, Lebaksiu, Tegal|Balaradin]], [[Kambangan, Lebaksiu, Tegal|Kambangan]], [[Tegalandong, Lebaksiu, Tegal|Tegalandong]], dan [[Selarang Kidul, Lebaksiu, Tegal|Selarang Kidul]].


Di Lebaksiu terdapat [[pondok pesantren]] besar yang terletak di desa Babakan yaitu [[Ponpes Madhatul Tholabah]] dan di desa Kambangan [[Ponpes Al-Amiriyah]]. Lebaksiu terkenal dengan [[martabak]], [[sate]] kambing Bu Sarinya dan masih banyak lagi, sedangkan lokasi pariwisata di antaranya adalah [[Gunung Tanjung]] yang banyak dikunjungi orang pada waktu Rebo Wekasan (Rabu Pungkasan) di bulan [[Ruwah]] pada pananggalan Jawa. Diyakini masyarakat di bukit tersebut ada makam seseorang yang sakti mandraguna.
Di Lebaksiu terdapat [[pondok pesantren]] besar yang terletak di desa Babakan yaitu [[Ponpes Madhatul Tholabah]] dan di desa Kambangan [[Ponpes Al-Amiriyah]]. Lebaksiu terkenal dengan [[martabak]] Bpk. Kamali, [[sate]] kambing Bu Sarinya dan masih banyak lagi, sedangkan lokasi pariwisata di antaranya adalah [[Gunung Tanjung]] yang banyak dikunjungi orang pada waktu Rebo Wekasan (Rabu Pungkasan) di bulan [[Ruwah]] pada pananggalan Jawa. Diyakini masyarakat di bukit tersebut ada makam seseorang yang sakti mandraguna.


{{Kabupaten Tegal}}
{{Kabupaten Tegal}}

Revisi per 22 Juli 2008 14.50

Lebaksiu
Peta lokasi Kecamatan Lebaksiu
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Tengah
KabupatenTegal
Kode Kemendagri33.28.06 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS3328060 Edit nilai pada Wikidata

Kecamatan Lebaksiu adalah salah satu kecamatan di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Indonesia. Terletak di sebelah selatan kota Slawi menuju ke arah Purwokerto, Lebaksiu membawahi beberapa desa, di antaranya: Lebaksiu Lor, Kajen, Jatimulya, Lebaksiu Kidul, Yamansari, Duren Sawit, Kesuben, Balaradin, Kambangan, Tegalandong, dan Selarang Kidul.

Di Lebaksiu terdapat pondok pesantren besar yang terletak di desa Babakan yaitu Ponpes Madhatul Tholabah dan di desa Kambangan Ponpes Al-Amiriyah. Lebaksiu terkenal dengan martabak Bpk. Kamali, sate kambing Bu Sarinya dan masih banyak lagi, sedangkan lokasi pariwisata di antaranya adalah Gunung Tanjung yang banyak dikunjungi orang pada waktu Rebo Wekasan (Rabu Pungkasan) di bulan Ruwah pada pananggalan Jawa. Diyakini masyarakat di bukit tersebut ada makam seseorang yang sakti mandraguna.