Lompat ke isi

Dewan Lima Tetua: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
rev
Pierrewee (bicara | kontrib)
Baris 4: Baris 4:
== Pembentukan Dewan ==
== Pembentukan Dewan ==
=== Menuju pembentukan dewan ===
=== Menuju pembentukan dewan ===
Hideyoshi perlahan-lahan berubah dalam sikap ketika [[invasi Jepang ke Korea (1592-1598)|invasi ke Korea]] (dalam upaya untuk menaklukkan Korea dan Tiongkok) gagal. Hideyoshi sendiri belum bergabung dengan Kampanye Korea dan menugaskan vasal-vasal dalam komandonya untuk memimpin kampanye.<ref>{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/16859819|title=A history of Japan, 1334-1615|last=1883-1965.|first=Sansom, George Bailey, Sir,|date=1961|publisher=Stanford Univ. Press|year=|isbn=0804705259|location=Stanford, Calif.|pages=363|oclc=16859819}}</ref> Dia mengirim pasukan terakhirnya berkekuatan 140.000 personel ke Korea tahun 1597, tetapi upaya ini tidak membuahkan hasil.<ref name=":5" />
Hideyoshi perlahan-lahan berubah dalam sikap ketika [[invasi Jepang ke Korea (1592-1598)|invasi ke Korea]] (dalam upaya untuk menaklukkan Korea dan Tiongkok) gagal. Hideyoshi sendiri belum bergabung dengan Kampanye Korea dan menugaskan vasal-vasal dalam komandonya untuk memimpin kampanye.<ref>{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/16859819|title=A history of Japan, 1334-1615|last=1883-1965.|first=Sansom, George Bailey, Sir,|date=1961|publisher=Stanford Univ. Press|year=|isbn=0804705259|location=Stanford, Calif.|pages=363|oclc=16859819}}</ref> Dia mengirim pasukan terakhirnya berkekuatan 140.000 personel ke Korea tahun 1597, tetapi upaya ini tidak membuahkan hasil.<ref name=":5">{{Cite book|url=https://www.worldcat.org/oclc/772592935|title=A brief history of Japanese civilization|last=Conrad.|first=Schirokauer,|date=2013|publisher=Wadsworth, Cengage Learning|others=Lurie, David Barnett., Gay, Suzanne Marie.|isbn=0495913251|edition= 4th|location=Boston, MA|oclc=772592935}}</ref>


==Lihat pula==
==Lihat pula==

Revisi per 15 November 2019 09.05

Dewan Lima Tetua (bahasa Jepang:五大老 Go-Tairō), adalah kelompok yang terdiri dari lima penguasa feodal kuat (bahasa Jepang: 大名 Daimyō ) yang dibentuk tahun 1598 oleh Adipati (bahasa Jepang: 太閤 Taikō) Toyotomi Hideyoshi, tidak lama sebelum kematiannya pada tahun yang sama.[1] Ketika Hideyoshi terbaring di ranjang menjelang kematiannya, putranya, Toyotomi Hideyori, masih berusia 5 tahun dan karena itu Hideyoshi perlu membentuk sebuah dewan untuk memastikan ahli warisnya akan dapat menggantikannya setelah dewasa. Mereka juga bertindak sebagai penasihat bagi Lima Komisioner (bahasa Jepang: 五奉行 Go-Bugyō), yang juga telah dibentuk oleh Hideyoshi untuk memerintah Kyoto dan daerah sekitarnya.[2]


Pembentukan Dewan

Hideyoshi perlahan-lahan berubah dalam sikap ketika invasi ke Korea (dalam upaya untuk menaklukkan Korea dan Tiongkok) gagal. Hideyoshi sendiri belum bergabung dengan Kampanye Korea dan menugaskan vasal-vasal dalam komandonya untuk memimpin kampanye.[3] Dia mengirim pasukan terakhirnya berkekuatan 140.000 personel ke Korea tahun 1597, tetapi upaya ini tidak membuahkan hasil.[4]

Lihat pula

Referensi

  1. ^ Mikiso,, Hane,. Premodern Japan : a historical survey. Perez, Louis G., (edisi ke-Second). Boulder, CO. hlm. 180. ISBN 9780813349701. OCLC 895428280. 
  2. ^ "五大老の序列や五奉行との違いなどについて解説!". 歴史をわかりやすく解説!ヒストリーランド (dalam bahasa Jepang). 2016-08-04. Diakses tanggal 2018-06-10. 
  3. ^ 1883-1965., Sansom, George Bailey, Sir, (1961). A history of Japan, 1334-1615. Stanford, Calif.: Stanford Univ. Press. hlm. 363. ISBN 0804705259. OCLC 16859819. 
  4. ^ Conrad., Schirokauer, (2013). A brief history of Japanese civilization. Lurie, David Barnett., Gay, Suzanne Marie. (edisi ke-4th). Boston, MA: Wadsworth, Cengage Learning. ISBN 0495913251. OCLC 772592935.