Lompat ke isi

Developmental Basketball League: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 6: Baris 6:




'''BERMULA DARI HALAMAN KORAN'''
==BERMULA DARI HALAMAN KORAN==


'''26 Februari 2000'''
'''26 Februari 2000'''
Baris 21: Baris 21:




'''WHAT IS DBL?'''
==WHAT IS DBL?==


Dimulai pada 2004, DetEksi Jawa Pos di Surabaya menyelenggarakan DetEksi Basketball League (DBL), sebuah liga basket pelajar dengan format yang belum pernah dilakukan sebelumnya. Apa beda DBL dibanding kompetisi lain?
Dimulai pada 2004, DetEksi Jawa Pos di Surabaya menyelenggarakan DetEksi Basketball League (DBL), sebuah liga basket pelajar dengan format yang belum pernah dilakukan sebelumnya. Apa beda DBL dibanding kompetisi lain?


1. Student Athlete
1. Student Athlete
* Pemain harus selalu naik kelas
Pemain harus selalu naik kelas
* Tidak boleh pemain profesional atau semipro
Tidak boleh pemain profesional atau semipro
2. Free Competition
2. Free Competition
* Semua boleh ikut tidak dibatasi oleh undangan
Semua boleh ikut tidak dibatasi oleh undangan
* Pendaftaran selalu gratis
Pendaftaran selalu gratis
3. Pride, Professional, and Fun
3. Pride, Professional, and Fun
* Bermain untuk kebanggaan sekolah
Bermain untuk kebanggaan sekolah
* Pemain dituntut bersikap dan berdandan profesional
Pemain dituntut bersikap dan berdandan profesional
* Peserta dan penonton bebas berekspresi, tapi tidak kelewatan
Peserta dan penonton bebas berekspresi, tapi tidak kelewatan
4. Sustainable Growth
4. Sustainable Growth
* Nonprofit tapi commercial based
Nonprofit tapi commercial based
* Berkembang secara natural, rencana jangka panjang
Berkembang secara natural, rencana jangka panjang
5. No Smoking Please
5. No Smoking Please
* Tidak menerima sponsor rokok, minuman beralkohol, dan minuman berenergi
Tidak menerima sponsor rokok, minuman beralkohol, dan minuman berenergi
* Larangan ketat bagi penonton dan peserta untuk membawa rokok
Larangan ketat bagi penonton dan peserta untuk membawa rokok


Mulai 2008, bersama Jawa Pos News Network, DBL bergerak menyebarkan konsep ini ke kota-kota lain di Indonesia. Pada 2008, DBL bisa dirasakan di 11 kota. Bukan hanya di Jawa, juga Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, hingga Lombok.
Mulai 2008, bersama Jawa Pos News Network, DBL bergerak menyebarkan konsep ini ke kota-kota lain di Indonesia. Pada 2008, DBL bisa dirasakan di 11 kota. Bukan hanya di Jawa, juga Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, hingga Lombok.




==DBL dalam Angka==
'''From Year to Year'''


'''DBL 2004'''
'''DBL 2004'''
Baris 72: Baris 72:


'''2004''' : CHAMPION BOYS: SMAN 2 SURABAYA - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.
'''2004''' : CHAMPION BOYS: SMAN 2 SURABAYA - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.

'''2005''' : CHAMPION BOYS: SMAN 1 KEDUNGWARU TULUNGAGUNG - CHAMPION GIRLS: SMA ST. LOUIS 1 SURABAYA.
'''2005''' : CHAMPION BOYS: SMAN 1 KEDUNGWARU TULUNGAGUNG - CHAMPION GIRLS: SMA ST. LOUIS 1 SURABAYA.

'''2006''' : CHAMPION BOYS: SMAN 1 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.
'''2006''' : CHAMPION BOYS: SMAN 1 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.

'''2007''' : CHAMPION BOYS: SMA PETRA 4 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.
'''2007''' : CHAMPION BOYS: SMA PETRA 4 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.



Revisi per 13 Agustus 2008 12.19

Logo DBL

DetEksi Basketball League (DBL) adalah sebuah kompetisi liga bola basket pelajar SMP dan SMA di Indonesia. Liga ini dimulai pada tahun 2004 di Surabaya, pada tahun 2008 juga diselenggarakan di 11 kota di Indonesia.

DetEksi sendiri merupakan bagian dari isi surat kabar Jawa Pos, yang merupakan halaman koran khusus anak muda dan dikerjakan seluruhnya oleh anak muda.


BERMULA DARI HALAMAN KORAN

26 Februari 2000 Halaman DetEksi mulai terbit setiap hari sebagai bagian dari Jawa Pos. Halaman ini merupakan halaman koran khusus anak muda yang pertama di Indonesia, dikerjakan sepenuhnya oleh anak muda.

11 Maret 2001 DetEksi Party pertama diselenggarakan untuk merayakan ulang tahun DetEksi Jawa Pos.

13-15 Oktober 2002 Pameran DetEksi Mading Championship untuk SMA yang pertama diselenggarakan di Surabaya

17 Juli-7 Agustus 2004 DetEksi Basketball League (DBL), liga basket SMA yang pertama diselenggarkan di Surabaya.


WHAT IS DBL?

Dimulai pada 2004, DetEksi Jawa Pos di Surabaya menyelenggarakan DetEksi Basketball League (DBL), sebuah liga basket pelajar dengan format yang belum pernah dilakukan sebelumnya. Apa beda DBL dibanding kompetisi lain?

1. Student Athlete

  Pemain harus selalu naik kelas
  Tidak boleh pemain profesional atau semipro

2. Free Competition

  Semua boleh ikut tidak dibatasi oleh undangan
  Pendaftaran selalu gratis

3. Pride, Professional, and Fun

  Bermain untuk kebanggaan sekolah
  Pemain dituntut bersikap dan berdandan profesional
  Peserta dan penonton bebas berekspresi, tapi tidak kelewatan

4. Sustainable Growth

  Nonprofit tapi commercial based
  Berkembang secara natural, rencana jangka panjang

5. No Smoking Please

  Tidak menerima sponsor rokok, minuman beralkohol, dan minuman berenergi
  Larangan ketat bagi penonton dan peserta untuk membawa rokok

Mulai 2008, bersama Jawa Pos News Network, DBL bergerak menyebarkan konsep ini ke kota-kota lain di Indonesia. Pada 2008, DBL bisa dirasakan di 11 kota. Bukan hanya di Jawa, juga Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, hingga Lombok.


DBL dalam Angka

DBL 2004

   * 95 Tim bertanding
   * 2.788 Peserta terdaftar
   * 166 Pertandingan digelar dalam 16 Hari
   * 20.000+ Penonton menyaksikan.

DBL 2005

   * 203 Tim bertanding
   * 3.696 Peserta terdaftar
   * 271 Pertandingan digelar dalam 27 Hari
   * 35.000+ Penonton menyaksikan

DBL 2006

   *  205 Tim bertanding
   * Hampir 4.000 Peserta terdaftar
   * 273 Pertandingan digelar dalam 28 Hari
   * 45.000+ Penonton menyaksikan

DBL 2007

   * 220 Tim bertanding
   * 4.359 Peserta terdaftar
   * 320 Pertandingan digelar dalam 35 Hari
   * 55.000+ Penonton menyaksikan


Daftar Champion

2004 : CHAMPION BOYS: SMAN 2 SURABAYA - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.

2005 : CHAMPION BOYS: SMAN 1 KEDUNGWARU TULUNGAGUNG - CHAMPION GIRLS: SMA ST. LOUIS 1 SURABAYA.

2006 : CHAMPION BOYS: SMAN 1 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.

2007 : CHAMPION BOYS: SMA PETRA 4 SIDOARJO - CHAMPION GIRLS: SMA YPPI 2 SURABAYA.

Pranala luar