Kejuaraan Nasional PSSI 1965–1966: Perbedaan antara revisi
Tampilan
k Bot: Mengubah templat: Ksb |
k Albertus Aditya memindahkan halaman Kejurnas PSSI 1965–66 ke Kejurnas PSSI 1965–1966 |
(Tidak ada perbedaan)
|
Revisi per 18 Januari 2020 14.07
Kejurnas PSSI 1966 merupakan kejuaraan tahunan yang diadakan PSSI edisi ke-9. Tidak ada sumber yang pasti kapan kejuaraan ini diadakan namun, kejuaraan ini berakhir tanggal 17 September 1966. Kejuaraan ini diikuti oleh 12 klub di Indonesia. Tiap 6 tim dibagi menjadi 2 wilayah.[1]
Klasemen
Wilayah Barat
Wilayah Timur
Semifinal
Pertandingan Pertama
Pertandingan Kedua
Pertandingan Persebaya vs Persib berlangsung ricuh. Persebaya menarik diri.
Perebutan tempat ketiga
Pertandingan perebutan peringkat ke-3 dan ke-4 batal digelar karena Persebaya dikenai sanksi. PSMS secara otomatis menempati peringkat ke-3.
Final
Kejurnas PSSI 1965-1966 mengalami pengunduran jadwal karena kasus kericuhan ketika Persib vs Persebaya. Semula kompetisi akan berakhir pada 15 Agustus 1966. Pertandingan babak final pun dipindahkan ke Stadion Teladan (Medan).
Referensi
- ^ "Kejurnas PSSI 1966". wordpress.com. 2012.