Chelsea Islan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Update
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Update
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 12: Baris 12:
|deathplace =
|deathplace =
|partner =
|partner =
|nationality = [[Indonesia]]<ref>{{cite web|url=http://www.pikiran-rakyat.com/hidup-gaya/2016/08/27/chelsea-islan-dari-video-klip-hingga-layar-lebar-378493|title=Chelsea Islan, dari Video Klip Hingga Layar Lebar|trans-title=Chelsea Islan, from music video to movies|website=[[Pikiran Rakyat]]|language=Indonesian|first=Erin|last=Soleha|date=27 August 2016|accessdate=10 January 2018}}</ref>
|nationality = [[Indonesia]]
|height = {{height|cm=167}}
|height = {{height|cm=167}}
|yearsactive = 2013–sekarang
|yearsactive = 2013–sekarang

Revisi per 29 Januari 2020 18.46

Chelsea Elizabeth Islan
Chelsea Islan saat uji coba MRT Jakarta tahun 2019
LahirChelsea Elizabeth Islan
2 Juni 1995 (umur 28)
Amerika Serikat Washington, D.C., Amerika Serikat
KebangsaanIndonesia[1]
Pekerjaan
Tahun aktif2013–sekarang
Tinggi167 cm (5 ft 5+12 in)
Orang tuaIndra Budianto (ayah)
Samantha Barbara (ibu)
IMDB: nm6313534 Allmovie: p844030
Twitter: chelseaislan Instagram: chelseaislan

Chelsea Elizabeth Islan (lahir 2 Juni 1995) merupakan seorang aktris berkebangsaan Indonesia. Dia telah bermain dalam beberapa film seperti Refrain, Street Society, Merry Riana: Mimpi Sejuta Dolar dan Dibalik 98. Dia juga bermain di serial televisi berjudul Tetangga Masa Gitu?.

Chelsea telah mendapatkan nominasi Piala Citra untuk Aktris Terbaik selama dua tahun berturut-turut, untuk film Di Balik 98 tahun 2015 dan Rudy Habibie tahun 2016.

Awal karier hingga sekarang

Pada tahun 2013, Chelsea mendapatkan peran pertamanya dalam film sebagai Annalise di Refrain.[2] Chelsea juga tampil dalam video musik dari Noah yang berjudul "Tak Lagi Sama".[3]

Pada tahun 2014, Chelsea bermain pada film Street Society sebagai Karina, seorang DJ yang mempunyai dua karakter.[4] Pada bulan Maret, dia bermain dalam serial televisi Tetangga Masa Gitu? sebagai Bintang Howard. Pada bulan Desember, dia berperan sebagai Merry Riana dalam film Merry Riana: Mimpi Sejuta Dolar, yang menceritakan kehidupan Merry saat terpaksa mengungsi ke Singapura.[5]

Chelsea sendiri yang telah memiliki dasar dalam akting melalui panggung teater terbaik, tak kesulitan untuk memperlihatkan bakat akting yang ia miliki, yang membuat dirinya pun mendapat peran pendukung dalam film Refrain.

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Keterangan
2013 Refrain Annalise
2014 Street Society Karina
Merry Riana: Mimpi Sejuta Dolar Merry Riana
2015 Dibalik 98 Diana
Guru Bangsa: Tjokroaminoto Stella
Love You.. Love You Not Amira
2016 Rudy Habibie Ilona Ianovska
3 Srikandi Lilis Handayani
Headshot Ailin
Pinky Promise Chelsea
2017 Ayat-ayat Cinta 2 Keira
2018 Sebelum Iblis Menjemput Alfie
2020 Sri Asih Tira

Televisi

Tahun Judul Peran Keterangan
2014–2017 Tetangga Masa Gitu? Bintang Howard Bornstein 3 musim
558 episode
2016 When You Wish Upon A Sakura Ellie FTV Jepang

Teater

Tahun Judul Peran Keterangan
2017 Bunga Penutup Abad Annelies Mellema Adaptasi novel "Bumi Manusia" dan "Anak Semua Bangsa" karya Pramoedya Ananta Toer

Video Klip

Tahun Judul Penyanyi
2013 Tak Lagi Sama Noah

Penghargaan dan Nominasi

Tahun Karya yang dinominasikan Penghargaan Kategori Hasil
2014 Street Society Piala Maya 2014 Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
2015 Di Balik 98 Festival Film Indonesia 2015 Piala Citra untuk Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
Indonesian Movie Awards 2015 Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
Pemeran Utama Wanita Terfavorit Nominasi
Indonesian Choice Awards 2015 Actress of the Year Menang
Global Seru Awards 2015 Aktris Paling Seru Nominasi
2016 Di Balik 98 Indonesia Box Office Movie Awards 2016 Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
Indonesian Choice Awards 2016 Actress of The Year Menang
Rudy Habibie Festival Film Bandung Pemeran Utama Wanita Terpuji Menang
Festival Film Indonesia 2016 Piala Citra untuk Pemeran Utama Wanita Terbaik Nominasi
- Selebriti Awards 2016 Selebriti Pendatang Baru Paling Oke Nominasi
3 Srikandi Piala Maya 2016 Aktris Pendukung Terpilih Menang
2017 Rudy Habibie Indonesian Box Office Movie Awards Pemeran Utama Wanita Terbaik Menang
Usmar Ismail Awards 2017 Pemeran Utama Wanita Favorit Nominasi
3 Srikandi Indonesian Movie Actors Awards 2017 Pemeran Pendukung Wanita Terbaik Nominasi
Pemeran Pendukung Wanita Terfavorit Menang
Indonesian Choice Awards 2017 Actress Of The Year Menang
Creative and Innovative Person of the Year Nominasi
2018 Indonesian Choice Awards 2018 Actress Of The Year Menang

Referensi

  1. ^ Soleha, Erin (27 August 2016). "Chelsea Islan, dari Video Klip Hingga Layar Lebar" [Chelsea Islan, from music video to movies]. Pikiran Rakyat (dalam bahasa Indonesian). Diakses tanggal 10 January 2018. 
  2. ^ "'REFRAIN' Sukses, Chelsea Islan Mantap Karier di Film". kapanlagi.com. Diakses tanggal 5 April 2015. 
  3. ^ "Chelsea Elizabeth Islan Gugup Beradegan Mesra dengan Ariel". solopos.com. Diakses tanggal 5 April 2015. 
  4. ^ "2 Karakter Berbeda Chelsea Islan di "Street Society"". tabloidbintang.com. Diakses tanggal 5 April 2015. 
  5. ^ GTX. "Tantangan Chelsea Islan Perankan Merry Riana di Film Terbarunya". 21cineplex.com. Diakses tanggal 4 Juli 2016. 

Pranala luar