Lompat ke isi

Safira Maharani: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Hapus ref blog
Winstywinsty (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 12: Baris 12:
Ia lahir dan berasal dari [[Bandar Lampung]]. Namun di usianya yang ke–5 tahun, ia dan keluarganya pun pindah ke [[Bandung]], sehingga ia sudah fasih ketika berbicara dengan menggunakan logat [[Sunda]].
Ia lahir dan berasal dari [[Bandar Lampung]]. Namun di usianya yang ke–5 tahun, ia dan keluarganya pun pindah ke [[Bandung]], sehingga ia sudah fasih ketika berbicara dengan menggunakan logat [[Sunda]].


Awalnya, ia mengikuti seleksi ''casting'' yang diadakan oleh ''022 Management''. Saat itu juga, ia langsung terpilih untuk mendapatkan peran sebagai anak dari Kang Mus (yang diperankan oleh [[Epy Kusnandar]]), di sinetron ''[[Preman Pensiun]]''. Hal ini juga dipengaruhi oleh dirinya yang berpindah dari ekstrakulikuler [[basket]] ke ekstrakulikuler teater pada saat [[SMP]].
Awalnya, ia mengikuti seleksi ''casting'' yang diadakan oleh ''022 Management''. Saat itu juga, ia langsung terpilih untuk mendapatkan peran sebagai anak dari Kang Mus (yang diperankan oleh [[Epy Kusnandar]]), di sinetron ''[[Preman Pensiun]]''. Hal ini juga dipengaruhi oleh dirinya yang berpindah dari ekstrakulikuler [[basket]] ke ekstrakulikuler teater pada saat [[SMP]].<ref>[http://tabloidprofil.blogspot.com/2015/11/profil-safira-maharani-farsya.html?m=1 Profil Safira Maharani Farsya]</ref>

==Filmografi==
==Filmografi==
{|class="wikitable sortable"
{|class="wikitable sortable"

Revisi per 8 Mei 2020 21.19

Templat:Infobox artis Indonesia Safira Maharani (lahir 13 Juli 2001) adalah seorang aktris berkebangsaan Indonesia.

Ia lahir dan berasal dari Bandar Lampung. Namun di usianya yang ke–5 tahun, ia dan keluarganya pun pindah ke Bandung, sehingga ia sudah fasih ketika berbicara dengan menggunakan logat Sunda.

Awalnya, ia mengikuti seleksi casting yang diadakan oleh 022 Management. Saat itu juga, ia langsung terpilih untuk mendapatkan peran sebagai anak dari Kang Mus (yang diperankan oleh Epy Kusnandar), di sinetron Preman Pensiun. Hal ini juga dipengaruhi oleh dirinya yang berpindah dari ekstrakulikuler basket ke ekstrakulikuler teater pada saat SMP.[1]

Filmografi

Tahun Judul Peran Produksi
2019 Preman Pensiun Safira MNC Pictures & Media Nusantara Citra
2020 Airani Airani Sinemavio, Trimoving Pictures, Rungu Project

Sinetron

Tahun Judul Peran Produksi
2015 Preman Pensiun 1 Eneng MNC Pictures, Media Nusantara Citra
Preman Pensiun 2
Preman Pensiun 3
2020 Preman Pensiun 4

Referensi

Pranala luar