Kapal samudra: Perbedaan antara revisi
k Bot: Perubahan kosmetika |
Zufarmihsan (bicara | kontrib) Menambahkan definisi dari alihbahasa Wikipedia bahasa Inggris. Mengubah kesalahan gambar dari kapal pesiar ke kapal samudera. |
||
Baris 1: | Baris 1: | ||
[[Berkas:Queen Mary 2 (Flickr 3406995992).jpg|al=|jmpl|300x300px|Kapal samudera [[RMS Queen Mary 2|RMS ''Queen Mary 2'']] melintasi [[Terusan Suez]]]] |
|||
[[Berkas:NCL Nawiliwili.jpg|jmpl|300px|ka]] |
|||
'''Kapal samudera''' adalah [[kapal]] yang dirancang untuk mengangkut [[manusia]] dari suatu [[pelabuhan laut]] ke pelabuhan laut lainnya. |
'''Kapal samudera''' adalah [[kapal]] yang dirancang untuk mengangkut [[manusia]] dari suatu [[pelabuhan laut]] ke pelabuhan laut lainnya di seberang samudera secara terjadwal.<ref>{{Cite web|url=https://www.britannica.com/technology/ocean-liner|title=Ocean liner {{!}} ship|website=Encyclopedia Britannica|language=en|access-date=2020-05-30}}</ref> Kapal samudera berbeda dengan [[kapal feri]] yang menghubungkan pelabuhan yang dekat, ataupun [[kapal pesiar]] yang tujuan utamanya adalah membawa penumpang berwisata, bukan transportasi. |
||
Kapal samudera biasanya memiliki [[lambung bebas minimum]] yang tinggi untuk mengarungi ombak besar di [[Samudra|samudera]] dan cuaca buruk. Selain itu, kapal samudera ini juga dirancang dengan [[lambung kapal]] yang lebih tebal daripada kapal pesiar, bahan bakar lebih banyak untuk menjangkau daratan yang lebih jauh, serta lebih banyak perbekalan untuk perjalanan jauh. |
|||
Kapal samudera pertama dibangun pada pertengahan abad 19. Kemajuan teknologi seperti [[mesin uap]] dan lambung baja memungkinkan dibangunnya kapal yang lebih besar dan cepat. Dahulu kapal samudera adalah moda transportasi utama yang menghubungkan kota-kota antar samudera, namun sekarang menjadi usang dikarenakan keberadaan [[pesawat terbang]] komersial setelah [[Perang Dunia II]]. Setelah [[RMS Queen Elizabeth 2|RMS ''Queen Elizabeth 2'']] dipensiunkan pada tahun 2008, satu-satunya kapal samudera yang tersisa adalah [[RMS Queen Mary 2|RMS ''Queen Mary 2'']]. Dari banyaknya kapal yang dibuat, hanya sembilan kapal samudera yang dibangun sebelum 1967 yang tersisa. |
|||
== Sejarah == |
|||
Pada tahun [[1840]], [[kapal uap]] ''[[RMS Britania|Britania]]'' berlayar dari [[Liverpool]] ([[Inggris]]) ke [[Boston]] ([[Amerika Serikat]]), melintasi [[Samudera Atlantik]]. ''[[RMS Titanic|Titanic]]'' dan ''[[SS Normandie|Normandie]]'' adalah contoh kapal samudera terkenal yang tenggelam. |
Pada tahun [[1840]], [[kapal uap]] ''[[RMS Britania|Britania]]'' berlayar dari [[Liverpool]] ([[Inggris]]) ke [[Boston]] ([[Amerika Serikat]]), melintasi [[Samudera Atlantik]]. ''[[RMS Titanic|Titanic]]'' dan ''[[SS Normandie|Normandie]]'' adalah contoh kapal samudera terkenal yang tenggelam. |
||
Revisi per 30 Mei 2020 12.06
Kapal samudera adalah kapal yang dirancang untuk mengangkut manusia dari suatu pelabuhan laut ke pelabuhan laut lainnya di seberang samudera secara terjadwal.[1] Kapal samudera berbeda dengan kapal feri yang menghubungkan pelabuhan yang dekat, ataupun kapal pesiar yang tujuan utamanya adalah membawa penumpang berwisata, bukan transportasi.
Kapal samudera biasanya memiliki lambung bebas minimum yang tinggi untuk mengarungi ombak besar di samudera dan cuaca buruk. Selain itu, kapal samudera ini juga dirancang dengan lambung kapal yang lebih tebal daripada kapal pesiar, bahan bakar lebih banyak untuk menjangkau daratan yang lebih jauh, serta lebih banyak perbekalan untuk perjalanan jauh.
Kapal samudera pertama dibangun pada pertengahan abad 19. Kemajuan teknologi seperti mesin uap dan lambung baja memungkinkan dibangunnya kapal yang lebih besar dan cepat. Dahulu kapal samudera adalah moda transportasi utama yang menghubungkan kota-kota antar samudera, namun sekarang menjadi usang dikarenakan keberadaan pesawat terbang komersial setelah Perang Dunia II. Setelah RMS Queen Elizabeth 2 dipensiunkan pada tahun 2008, satu-satunya kapal samudera yang tersisa adalah RMS Queen Mary 2. Dari banyaknya kapal yang dibuat, hanya sembilan kapal samudera yang dibangun sebelum 1967 yang tersisa.
Sejarah
Pada tahun 1840, kapal uap Britania berlayar dari Liverpool (Inggris) ke Boston (Amerika Serikat), melintasi Samudera Atlantik. Titanic dan Normandie adalah contoh kapal samudera terkenal yang tenggelam.
Selama Perang Dunia II, ada pula kapal samudera yang digunakan untuk mengangkut ataupun mengevakuasi prajurit, seperti Wilhelm Gustloff.
Pada tahun 1960-an, secara bertahap pesawat terbang mengambil alih bisnis yang sebelumnya dijalankan oleh kapal samudera, dan pada tahun-tahun terkini, kapal samudera tidak lagi ditujukan untuk mengangkut penumpang, melainkan pesiar saja.
Referensi
- ^ "Ocean liner | ship". Encyclopedia Britannica (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-05-30.
- Ocean Liners di Curlie (dari DMOZ)