Lompat ke isi

Persidi Idi Rayeuk: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k ←Suntingan 114.5.245.177 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Afif Brika1
Tag: Pengembalian
Menghapus Persidi_Idi.png karena telah dihapus dari Commons oleh EugeneZelenko; alasan penghapusan: c:Commons:Licensing: non-trivial logo.
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox football club
{{Infobox football club
| clubname = Persidi Idi
| clubname = Persidi Idi
| image = [[Berkas:Persidi Idi.png|150px]]
| image =
| fullname = Persatuan Sepak Bola Idi Rayeuk
| fullname = Persatuan Sepak Bola Idi Rayeuk
| nickname = Hamok Laju
| nickname = Hamok Laju

Revisi per 14 Juni 2020 15.41

Persidi Idi
Nama lengkapPersatuan Sepak Bola Idi Rayeuk
JulukanHamok Laju
Berdiri1980
StadionStadion Mon Sikureng, Idi Rayeuk
(Kapasitas: 5.000)
PemilikPemerintah Kabupaten Aceh Timur
PelatihIwan Setiawan
LigaLiga 3
2019Liga 3 2019 Aceh, Juara

Persidi Singkatan dari Persatuan Sepak bola Idi Rayeuk adalah klub sepak bola Indonesia yang berbasis di Idi Rayeuk, Kabupaten Aceh Timur, Aceh. Klub ini menjadi juara Liga 3 2019 Aceh setelah menjadi juara grup pada babak 6 besar dan berhak mewakili Provinsi Aceh di babak regional Sumatera. Persidi mampu mencapai 8 besar Liga 3 2019.[1]

Referensi